HEADLINE HARI INI
Pemprov DKI Perbanyak Jalur Sepeda
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4198315/original/098571600_1666265708-Jalur_Sepeda-TALLO_7.jpg)
Pemprov DKI Jakarta Perbanyak Jalur Khusus Sepeda
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana membangun jalur sepeda sepanjang 196,45 kilometer. Pembangunan jalur sepeda ini terdiri atas 40.06 kilometer lajur terpoteksi, 154,73 kilometer lajur berbagi, dan jalur di trotoar sepanjang 1,67 kilometer.
Foto 1 dari 8
Foto 2 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4198315/original/098571600_1666265708-Jalur_Sepeda-TALLO_7.jpg)
Pemprov DKI Jakarta Perbanyak Jalur Khusus Sepeda
Pengendara melintasi rute sepeda di kawasan Jalan Tentara Pelajar, Patal Senayan, Jakarta, Kamis (20/10/2022). Jalur sepeda yang dibangun tahun ini terdiri dari jalur sepeda terproteksi atau dibatasi dengan stick cone sepanjang 40,06 km. (Liputan6.com/Johan Tallo)
Foto 3 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4198316/original/047562100_1666265709-Jalur_Sepeda-TALLO_6.jpg)
Pemprov DKI Jakarta Perbanyak Jalur Khusus Sepeda
Seorang pengemudi ojek online menunggu penumpang di rute sepeda di kawasan Jalan Tentara Pelajar, Patal Senayan, Jakarta, Kamis (20/10/2022). Kemudian, jalur berbagi ditandai dengan marka atau paku jalan (share) sepanjang 154,73 km serta jalur sepeda di trotoar/complete street sepanjang 1,67 km. (Liputan6.com/Johan Tallo)
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
Foto 5 dari 8
Foto 6 dari 8
Foto 7 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4198320/original/067854000_1666265711-Jalur_Sepeda-TALLO_2.jpg)
Pemprov DKI Jakarta Perbanyak Jalur Khusus Sepeda
Pengemudi ojek online berhenti di rute sepeda di kawasan Jalan Tentara Pelajar, Patal Senayan, Jakarta, Kamis (20/10/2022). Jalur sepeda yang dibangun tahun ini terdiri dari jalur sepeda terproteksi atau dibatasi dengan stick cone sepanjang 40,06 km. (Liputan6.com/Johan Tallo)
Foto 8 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4198321/original/015213700_1666265712-Jalur_Sepeda-TALLO_1.jpg)
Pemprov DKI Jakarta Perbanyak Jalur Khusus Sepeda
Pengemudi ojek online berhenti di rute sepeda di kawasan Jalan Tentara Pelajar, Patal Senayan, Jakarta, Kamis (20/10/2022). Kemudian, jalur berbagi ditandai dengan marka atau paku jalan (share) sepanjang 154,73 km serta jalur sepeda di trotoar/complete street sepanjang 1,67 km. (Liputan6.com/Johan Tallo)
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Potret Manis Jisoo di Balik Layar Drama Newtopia, Interaksi Seru Bareng Pemain
-
Berita Foto Potret Ify Alyssa Jual Barang Preloved, Ditemani Sivia Azizah hingga Alika Islamadina
-
Berita Foto Menikmati Waktu Berbuka Puasa di Masjid Faisal Islamabad Pakistan
-
Berita Foto Bertandang ke Markas Leicester City, Manchester United Menang Telak
Tag Terkait