1/6
Millie Bobby Brown menghadiri pemutaran perdana film Enola Holmes 2 di The Paris Theatre, New York, Amerika Serikat, 27 Oktober 2022. Untuk riasan, Brown terlihat bercahaya dengan lipstik merah muda cerah sentuhan klasik, sementara rambut pirang bintang Stranger Things itu disisir ke belakang dan disapu menjadi sanggul yang tebal. (Photo by Evan Agostini/Invision/AP)