HEADLINE HARI INI
Kemunculan Batman di Layar Lebar dari Masa ke Masa
![[Bintang] Batman v Superman: Dawn of Justice](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/s9m01Y_zKQYaOcmmL58xnGOJk2w=/0x0:1024x577/800x400/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/1181284/original/d8ba0780b88bce4285b87d893ddc5900perman-dawn-of-justice-ben-affleck.jpg)
[Bintang] Batman v Superman: Dawn of Justice
Batman merupakan salah satu karakter ikonis yang pernah dimiliki negara adidaya Amerika Serikat. Karakter milik DC Comics ini telah muncul di sejumlah komik, kartun, hingga film layar lebar. Namun untuk film layar lebar, Batman telah dibuat dalam beberapa versi dengan para pemain yang berbeda-beda pula.
Foto 1 dari 6
Foto 2 dari 6
Foto 3 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3949447/original/026408600_1646134772-AP22054613844216.jpg)
The Batman. (Jonathan Olley/Warner Bros. Pictures via AP)
Setelah Ben Affleck, Robert Pattinson mencuri perhatian dengan mendapatkan peran Batman dalam film The Batman. Kostum yang dikenalan Pattinson pun membuatnya terlihat seperti seorang kesatria. (Foto: Jonathan Olley/Warner Bros. Pictures via AP)
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/708594/original/the-dark-knight-original.jpg)
Bintang The Dark Knight Anggap Batman V Superman Tantangan Besar
Sebelum Ben Affleck dan Robert Pattinson meramaikan bioskop dengaan Batman era 2010-an dan 2020-an, pada era 2000-an Batman diperankan oleh Christian Bale. Ia sukses tampil dalam trilogi film Batman Begins, The Dark Knight, dan The Dark Knight Rises. (Foto: Warner Bros)
Foto 5 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/1175484/original/c29dee12cbefc2500b00a6c6fa95aadf-065794900_1458293440-Batman_1989.jpg)
Batman
Lalu pada era 1980-an hingga awal 1990-an, nama Michael Keaton menghiasi layar lebar era itu dengan tampil sebagai Batman di film Batman yang rilis pada 1989. Ia muncul lagi dalam Batman Returns. Sayangnya, dua film Batman selanjutnya, Batman Forever serta Batman and Robin berganti pemain, dan dinilai tak semenarik dua film Batman versi Michael Keaton ini. (Foto: Warner Bros via IMDb)
Foto 6 dari 6
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Tri Hari Suci Paskah, Personel Kepolisian Jaga Ketat Gereja Katedral Jakarta
-
Berita Foto Melihat Proses Daur Ulang Pakaian Bekas Menjadi Barang Siap Pakai
-
Berita Foto Potret Gisel dan Ibunda Nikmati Musim Semi di Korea, Jalani Masa Pemulihan Oplas
-
Berita Foto Produsen Tahu Tempe Keluhkan Kenaikan Harga Kedelai Impor
Tag Terkait