HEADLINE HARI INI
Senyum Michelle Yeoh Raih Aktris Terbaik Oscar, Pertama dari Asia Tenggara
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4356170/original/026187200_1678684556-Michelle_Yeoh_Menang_Aktris_Terbaik_Oscar-AP__1_.jpg)
Michelle Yeoh Raih Aktris Terbaik Oscar
Aktris Michelle Yeoh berhasil meraih Piala Oscar untuk kategori aktris terbaik (Actress in Leading Role). Ia menang berkat film Everything Everywhere All At Once yang sensasional. Kemenangan bersejarah ini menandakan aktris Asia pertama yang meraih penghargaan Piala Oscar untuk aktris terbaik di Academy Awards.
Foto 1 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4356165/original/003203800_1678684371-Michelle_Yeoh_Menang_Aktris_Terbaik_Oscar-AP__5_.jpg)
Michelle Yeoh Raih Aktris Terbaik Oscar
Michelle Yeoh, pemenang penghargaan Pemeran Utama Wanita Terbaik lewat film "Everything Everywhere All at Once," berpose di ruang pers pada Academy Awards ke-95 di Hollywood, California, Minggu (12/3/2023). Michelle Yeoh mengalahkan empat nomine lain yakni, Ana de Armas (Blonde), Andrea Riseborough (To Leslie), Michelle Williams (The Fabelmans), dan Cate Blanchett (Tar). (Mike Coppola/Getty Images/AFP )
Foto 2 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4356170/original/026187200_1678684556-Michelle_Yeoh_Menang_Aktris_Terbaik_Oscar-AP__1_.jpg)
Michelle Yeoh Raih Aktris Terbaik Oscar
Aktris Michelle Yeoh menerima penghargaan untuk kategori aktris terbaik (Actress in Leading Role) dalam acara malam puncak Academy Awards ke-95 di The Dolby Theatre Los Angeles, Minggu (12/3/2023). Michelle Yeoh meraih Piala Oscar kali pertama di usia 60 tahun. (AP Photo/Chris Pizzello)
Foto 3 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4356171/original/014404500_1678684557-Michelle_Yeoh_Menang_Aktris_Terbaik_Oscar-AP__6_.jpg)
Michelle Yeoh Raih Aktris Terbaik Oscar
Michelle Yeoh, aktris asal Malaysia, memberikan pidato saat menerima penghargaan untuk kategori aktris terbaik (Actress in Leading Role) dalam acara malam puncak Academy Awards ke-95 di The Dolby Theatre Los Angeles, Minggu (12/3/2023). Aktris itu disebut sebagai wanita Asia pertama yang menang aktris terbaik dalam 95 tahun sejarah Academy Awards. (AP Photo/Chris Pizzello)
Foto 4 dari 7
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4356197/original/056425000_1678685197-Michelle_Yeoh_Menang_Aktris_Terbaik_Oscar-AP__7_.jpg)
Michelle Yeoh Raih Aktris Terbaik Oscar
Pose aktris pemilik anma lengkap Tan Sri Michelle Yeoh menerima penghargaan Piala Oscar untuk kategori aktris terbaik (Actress in Leading Role) di ruang pers pada Academy Awards ke-95 di Hollywood, California, Minggu (12/3/2023). Seperti diketahui, ini merupakan nominasi dan kemenangan pertama Michelle di Piala Oscar. (Photo by Patrick T. Fallon / AFP)
Foto 5 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4356196/original/029264100_1678684835-Michelle_Yeoh_Menang_Aktris_Terbaik_Oscar-AP__2_.jpg)
Michelle Yeoh Raih Aktris Terbaik Oscar
Michelle Yeoh, pemenang penghargaan Pemeran Utama Wanita Terbaik berpose di ruang pers pada Academy Awards ke-95 di Hollywood, California, Minggu (12/3/2023). Michelle Yeoh bisa mendapatkan piala bergengsi ini berkat aktingnya sebagai Evelyn Wang di Everything Everywhere All at Once. (Jordan Strauss/Invision/AP)
Foto 6 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4356201/original/081398700_1678685019-Michelle_Yeoh_Menang_Aktris_Terbaik_Oscar-AP__3_.jpg)
Michelle Yeoh Raih Aktris Terbaik Oscar
Aktris asal Malaysia, Michelle Yeoh berpose di ruang pers pada Academy Awards ke-95 di Hollywood, California, Minggu (12/3/2023). Pada awal 2023, ia sudah mendapat Best Performance by an Actress in a Motion Picture, Musical or Comedy dari Golden Globes Awards 2023. (Photo by Jordan Strauss/Invision/AP)
Foto 7 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4356202/original/083132100_1678685020-Michelle_Yeoh_Menang_Aktris_Terbaik_Oscar-AP__4_.jpg)
Michelle Yeoh Raih Aktris Terbaik Oscar
Michelle Yeoh, pemenang penghargaan Pemeran Utama Wanita Terbaik berpose di ruang pers pada Academy Awards ke-95 di Hollywood, California, Minggu (12/3/2023). Michelle Yeoh dalam pidato kemenangannya di Oscar 2023 mengirim pesan penting kepada para perempuan di seluruh dunia. (Mike Coppola/Getty Images/AFP )
More News
-
Berita Foto Melenggang ke Perempat Final, Inter Milan Tantang Bayern Munchen
-
Berita Foto Drama Adu Penalti, PSG Singkirkan Liverpool dari Liga Champions
-
Berita Foto Liga Champions 2024/2025: Redam Benfica, Barcelona Lolos ke Perempat Final
-
Berita Foto Resmi, PSSI Perkenalkan Jordi Cruyff sebagai Penasihat Teknik
Tag Terkait