Gaya Kompak Vino G Bastian dan Marsha Timothy Pakai Busana Minang
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4374088/original/069504100_1679979822-w1.jpg)
Gaya Kompak Vino G Bastian dan Marsha Timothy Pakai Busana Minang
Vino G Bastian dan Marsha Timothy belakangan ini tengah disibukan dengan promosi film terbarunya berjudul Buya Hamka. Dalam acara konferensi persnya, keduanya tampil menawan dengan busana khas Minang. Tampil dengan busana bernuansa biru, pasangan suami istri ini menuai banyak pujian.
Foto 1 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4374088/original/069504100_1679979822-w1.jpg)
Gaya Kompak Vino G Bastian dan Marsha Timothy Pakai Busana Minang
Beberapa waktu belakangan ini, banyak sekali film baru yang tengah dibintangi oleh Vino G Bastian. Mulai dari film horor Bayi Ajaib, film komedi Scandal Makers, hingga yang terbaru Buya Hamka. Berperan sebagai tokoh ternama Indonesia, penampilan dari suami Marsha Timothy ini banyak disorot. (Liputan6.com/IG/@vinogbastian__)
Foto 2 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4374089/original/032443400_1679979823-w2.jpg)
Gaya Kompak Vino G Bastian dan Marsha Timothy Pakai Busana Minang
Diketahui penggarapan film Buya Hamka ini merupakan gagasan dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) sejak tahun 2014. Untuk Vino sendiri, ia mendapatkan peran sebagai Buya Hamka sejak tahun 2017. Demi mendalami karakter Hamka, ia tidak mengambil tawaran film lagi usai menyelesaikan syuting Wiro Sableng (Liputan6.com/IG/@vinogbastian__)
Foto 3 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4374090/original/086029500_1679979823-w3.jpg)
Gaya Kompak Vino G Bastian dan Marsha Timothy Pakai Busana Minang
Beberepa waktu lalu Vino G Bastian dan istrinya, Marsha Timothy menjalani presskon dalam film terbarunya tersebut. Tampil dengan busana kha Minang, penampilan Vino ini terlihat luwes. Berperan dalam film biopik, kualitas Vino sudah terbukti saat berperan sebagai Chrisye yang sukses besar. (Liputan6.com/IG/@vinogbastian__)
Foto 4 dari 4
Berita Terkait
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto 70 Petugas Berjibaku Padamkan Kebakaran Gardu Pemasok Listrik Bandara Heathrow Inggris
-
Berita Foto Absen Sejak 2019, Formula Satu Grand Prix China Kembali Digelar
-
Berita Foto Gunung Lewotobi Laki-Laki Erupsi, Sejumlah Penerbangan di Bandara I Gusti Ngurah Rai Ditunda
-
Berita Foto Beda Gaya Dinda Hauw dan Dara Arafah Berkuda di Madinah, Elegan dan Memesona
Tag Terkait