Warga Israel Mengheningkan Cipta Selama Dua Menit Kenang 24 Ribu Tentara Yang Tewas Dalam Perang

oleh Johan Fatzry, diperbarui 25 Apr 2023, 16:15 WIB
Diterbitkan 25 Apr 2023 16:15 WIB
Warga Israel Mengheningkan Cipta Selama Dua Menit Kenang 24 Ribu Tentara Yang Tewas Dalam Perang
Israel menandai Hari Peringatan untuk memperingati 24.213 tentara yang gugur dan korban serangan yang dicatat sejak 1860 oleh Kementerian Pertahanan, tepat sebelum perayaan peringatan 75 tahun penciptaannya menurut kalender Yahudi.
Foto 1 dari 6
Warga Israel Mengheningkan Cipta Selama Dua Menit Kenang 24 Ribu Tentara Yang Tewas Dalam Perang
Orang-orang berhenti dan berdiri dalam keheningan selama dua menit pada Hari Peringatan tentara yang gugur (Yom HaZikaron) di Yerusalem pada 25 April 2023. (AFP/RONALDO SCHEMIDT)
Foto 2 dari 6
Warga Israel Mengheningkan Cipta Selama Dua Menit Kenang 24 Ribu Tentara Yang Tewas Dalam Perang
Israel menandai Hari Peringatan untuk memperingati 24.213 tentara yang gugur dan serangan militan dalam perang yang dicatat sejak 1860 oleh Kementerian Pertahanan. (AFP/RONALDO SCHEMIDT)
Foto 3 dari 6
Warga Israel Mengheningkan Cipta Selama Dua Menit Kenang 24 Ribu Tentara Yang Tewas Dalam Perang
Dengan sirene serangan udara meraung secara nasional selama dua menit dan warga mengamati momen jeda untuk hari peringatan bagi pahlawan mereka. (AFP/RONALDO SCHEMIDT)
Foto 4 dari 6
Warga Israel Mengheningkan Cipta Selama Dua Menit Kenang 24 Ribu Tentara Yang Tewas Dalam Perang
Tentara dan pelayat Israel mengheningkan cipta selama dua menit di pemakaman militer Gunung Herzl di Yerusalem pada 25 April 2023, pada Hari Peringatan bagi tentara yang gugur (Yom HaZikaron). (AFP/MENAHEM KAHANA)
Foto 5 dari 6
Warga Israel Mengheningkan Cipta Selama Dua Menit Kenang 24 Ribu Tentara Yang Tewas Dalam Perang
Pada hari peringatan itu, keluarga yang ditinggalkan mengunjungi kuburan dan menghadiri upacara peringatan, upacara dan pembacaan puisi diadakan di kuburan untuk lebih dari 24.000 orang yang hilang dalam konflik Israel. (AFP/MENAHEM KAHANA)
Foto 6 dari 6
Warga Israel Mengheningkan Cipta Selama Dua Menit Kenang 24 Ribu Tentara Yang Tewas Dalam Perang
Israel telah enam kali berperang dengan negara-negara Arab tetangganya, memerangi dua pemberontakan Palestina dan mengalami sejumlah serangan militan yang mematikan sejak didirikan pada tahun 1948. (AFP/MENAHEM KAHANA)