HEADLINE HARI INI
Jokowi Bahas Kerja Sama MRT hingga IKN Bersama PM Jepang di KTT G7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4434237/original/074003100_1684557727-20230520-Jokowi-Kishida-KTT-G7-AFP-1.jpg)
Jokowi Kishida KTT G7
Presiden Indonesia Joko Widodo atau Jokowi bertemu Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida dalam pertemuan bilateral mereka di sela-sela Pertemuan Pemimpin KTT G7 di Hiroshima, Jepang, Sabtu (20/5/2023). Jokowi mengatakan bahwa diperlukan percepatan terkait penyelesaian proyek pembangunan Mass Rapid Transit (MRT) di Indonesia. Dia mengusulkan agar dilakukan penunjukan langsung kontraktor Jepang. Selain itu, dalam pertemuan tersebut juga dibahas mengenai IKN.
Foto 1 dari 5
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4434237/original/074003100_1684557727-20230520-Jokowi-Kishida-KTT-G7-AFP-1.jpg)
Jokowi Kishida KTT G7
Presiden Indonesia Joko Widodo atau Jokowi (kiri) berjabat tangan dengan Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida dalam pertemuan bilateral mereka di sela-sela KTT G7 di Hiroshima, Jepang, Sabtu (20/5/2023). Jokowi menyampaikan apresiasi atas undangan dari pemerintah Jepang untuk Indonesia menghadiri KTT G7 di Hiroshima. (JAPAN POOL/JIJI PRESS)
Foto 2 dari 5
Foto 3 dari 5
Foto 4 dari 5
Berita Terkait
Foto 5 dari 5
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
More News
-
Berita Foto Potret Jennifer Dunn dan Chantal Pakai Gaun Kaftan, Dipuji Bak Kakak Adik
-
Berita Foto Kebakaran Hutan Korea Selatan, Sebuah Kuil Kuno Nyaris Rata dengan Tanah
-
Berita Foto Antusiasme Warga Saksikan Kemenangan Timnas Indonesia atas Bahrain
-
Berita Foto Turun ke Lapangan, Presiden Prabowo Subianto Beri Ucapan Selamat kepada Pemain Timnas Indonesia