HEADLINE HARI INI
Menapaki Gua Hira, Tempat Nabi Muhammad SAW Menerima Wahyu Pertama
![Gua Hira](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/_RJrHLJDS8M0nrXzOeDVxn2gcTo=/0x104:1024x681/800x400/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4481046/original/007784900_1687750610-20230626-Gua_Hira-AFP-1.jpg)
Gua Hira
Gua Hira merupakan tempat Nabi Muhammad SAW menerima wahyu pertama dari Allah SWT melalui Malaikat Jibril. Di dalam Gua Hira, tepatnya pada malam Nuzulul Quran, Nabi Muhammad SAW menerima wahyu berupa lima ayat pertama Surat Al Alaq yang menyampaikan perintah untuk membaca.
Foto 1 dari 10
Foto 2 dari 10
Foto 3 dari 10
Foto 4 dari 10
Berita Terkait
Foto 5 dari 10
Foto 6 dari 10
Foto 7 dari 10
Foto 8 dari 10
Foto 9 dari 10
Foto 10 dari 10
![Gua Hira](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/FY9i9SPkQlZTSrTYfD1upQX3DLg=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4481090/original/062334700_1687751331-20230626-Gua_Hira-AFP-10.jpg)
Gua Hira
Dalam buku Riyadhul Mu’min, disebutkan bahwa sesekali Nabi Muhammad SAW turun dari Gua Hira untuk menemui istrinya, Siti Khadijah, dan mencari bekal yang telah habis. Namun, banyak yang menceritakan bahwa Siti Khadijah juga sangat rajin membawakan makanan dan minuman untuk Nabi Muhammad SAW. (Sajjad HUSSAIN/AFP)
Video Pilihan Hari Ini
Live dan Produksi VOD
powered by
More News
-
Berita Foto Suap Tiga Hakim PN Surabaya, Ibu Ronald Tannur Jalani Sidang Pembacaan Dakwaan
-
Berita Foto Penasihat Hukum Ronald Tannur, Lisa Rachmat Didakwa Suap Tiga Hakim PN Surabaya
-
Berita Foto Makelar Kasus Vonis Bebas Ronald Tannur, Zarof Ricar Jalani Sidang Dakwaan
-
Berita Foto Hari Pertama, Menkes Budi Gunadi Sadikin Tinjau Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Surabaya
Tag Terkait