HEADLINE HARI INI
Gelombang Panas Terjang Eropa, Suhu di Spanyol Capai 44 Derajat Celcius
Temperatur melonjak di seluruh Spanyol pada 10 Juli dengan merkuri mencapai 44 derajat Celcius (111 Fahrenheit) di selatan saat negara menghadapi gelombang panas kedua dalam dua minggu. Menurut Organisasi Meteorologi Dunia, Eropa adalah benua dengan pemanasan tercepat di dunia, dan para ahli mengatakan Spanyol kemungkinan akan menjadi salah satu negara yang paling parah terkena dampak perubahan iklim.
Foto 1 dari 8
Foto 2 dari 8
Foto 3 dari 8
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
Foto 5 dari 8
Foto 6 dari 8
Foto 7 dari 8
Foto 8 dari 8
More News
- Rekomendasi