HEADLINE HARI INI
Reruntuhan Teater Kaisar Romawi Nero Ditemukan di Dekat Vatikan
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4515712/original/072867200_1690412042-Reruntuhan_Teater_Nero_kuno_ditemukan_di_dekat_Vatikan-AP__1_.jpg)
Reruntuhan Teater Kaisar Romawi Nero Ditemukan di Dekat Vatikan
Para arkeolog mengatakan pada hari Rabu bahwa reruntuhan Teater Nero, sebuah teater kekaisaran yang disebut dalam teks-teks Romawi kuno namun tidak pernah ditemukan, telah ditemukan di bawah taman Hotel Four Seasons yang akan dibangun di dekat Vatikan.
Foto 1 dari 8
Foto 2 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4515713/original/058876500_1690412049-Reruntuhan_Teater_Nero_kuno_ditemukan_di_dekat_Vatikan-AP__2_.jpg)
Reruntuhan Teater Kaisar Romawi Nero Ditemukan di Dekat VatikanReruntuhan Teater Kaisar Romawi Nero Ditemukan di Dekat Vatikan
Para arkeolog mengatakan pada hari Rabu bahwa reruntuhan Teater Nero, sebuah teater kekaisaran yang disebut dalam teks-teks Romawi kuno namun tidak pernah ditemukan, telah ditemukan di bawah taman Hotel Four Seasons yang akan dibangun di dekat Vatikan. (AP Photo/Andrew Medichini)
Foto 3 dari 8
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
Foto 5 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4515716/original/013616700_1690412141-Reruntuhan_Teater_Nero_kuno_ditemukan_di_dekat_Vatikan-AP__5_.jpg)
Reruntuhan Teater Kaisar Romawi Nero Ditemukan di Dekat Vatikan
Marzia Di Mento, kepala arkeolog situs tersebut, mencatat bahwa sebelumnya hanya ada tujuh piala kaca dari era tersebut yang telah ditemukan, dan penggalian di situs yang satu ini menghasilkan tujuh piala lagi. (AP Photo/Andrew Medichini)
Foto 6 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4515717/original/090562400_1690412148-Reruntuhan_Teater_Nero_kuno_ditemukan_di_dekat_Vatikan-AP__6_.jpg)
Reruntuhan Teater Kaisar Romawi Nero Ditemukan di Dekat Vatikan
Selain itu, para arkeolog menemukan tiang-tiang marmer dan plester berhiaskan daun emas, yang membuat mereka menyimpulkan bahwa Teater Nero yang dirujuk dalam teks-teks karya Pliny the Elder, seorang penulis dan filsuf Romawi kuno, memang benar-benar ada di sana, terletak di lokasi yang tak jauh dari Sungai Tiber. (AP Photo/Andrew Medichini)
Foto 7 dari 8
Foto 8 dari 8
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Tak Kunjung Kelar, Seperti Ini Suasana Sekitar Proyek Galian di Kawasan Cikini
-
Berita Foto Pemotretan Keluarga Fairuz A Rafiq dan Sonny Septian, Wajah Anak-anaknya Curi Perhatian
-
Berita Foto Khidmat, Pelaksanaan Misa Kamis Putih di Gereja Katedral Jakarta
-
Berita Foto Tri Hari Suci Paskah, Personel Kepolisian Jaga Ketat Gereja Katedral Jakarta
Tag Terkait