1/8
Untuk memerankan karakter ganda, Cho Yi Hyun menitikberatkan pada perbedaan penampilan. "Sebagai menantu perempuan, saya memakai sanggul, sedangkan sebagai mak comblang, saya memakai gache (wig tradisional Korea) serta riasan tebal," tutupnya. (Foto: Instagram/ KBS2)