Priyanka Chopra Tampil Memukau dalam Balutan Gaun Zamrud Metalik Saat Hadiri Gala DKMS

oleh Arnaz Sofian, diperbarui 20 Okt 2023, 12:05 WIB
Diterbitkan 20 Okt 2023 12:05 WIB
Priyanka Chopra
Priyanka Chopra Jonas menjadi pusat perhatian saat menghadiri Gala DKMS Tahunan ke-17. Bintang Citadel berusia 41 tahun ini tampil memukau dalam balutan gaun zamrud metalik dengan belahan setinggi paha. Potongan pada area perut memberikan gambaran tentang perutnya yang kencang.
Foto 1 dari 8
Priyanka Chopra
Priyanka Chopra Jonas menghadiri Gala DKMS Tahunan ke-17 di Cipriani Wall Street, New York City, Amerika Serikat, Kamis (19/10/2023). Priyanka Chopra menjadi pusat perhatian saat tiba di karpet merah. (Jamie McCarthy/Getty Images for DKMS Gala/AFP)
Foto 2 dari 8
Priyanka Chopra
Bintang Citadel berusia 41 tahun ini tampil memukau dalam balutan gaun zamrud metalik dengan belahan setinggi paha. Potongan pada area perut memberikan gambaran tentang perutnya yang kencang. (Dimitrios Kambouris/Getty Images for DKMS Gala/AFP)
Foto 3 dari 8
Priyanka Chopra
Ansambel spektakuler ini menampilkan jubah satu bahu yang jatuh hingga ke lantai. (Dimitrios Kambouris/Getty Images for DKMS Gala/AFP)
Foto 4 dari 8
Priyanka Chopra
Wanita cantik kelahiran India ini memadukan penampilannya dengan sepatu hak tinggi berwarna emas. (Dimitrios Kambouris/Getty Images for DKMS Gala/AFP)
Foto 5 dari 8
Priyanka Chopra
Istri Nick Jonas ini menata rambutnya yang berkilau dengan gaya lurus, mengalir di punggungnya. (Dimitrios Kambouris/Getty Images for DKMS Gala/AFP)
Foto 6 dari 8
Priyanka Chopra
Sedangkan untuk menambahkan kesan glamor, dia menonjolkan bibirnya dengan lisptick merah matte dan menarik perhatian ke mata magnetisnya dengan eyeshadow smokey. (Dimitrios Kambouris/Getty Images for DKMS Gala/AFP)
Foto 7 dari 8
Priyanka Chopra
Kesan seksi juga tak lepas dari penampilan Priyanka Chopra kali ini. (Jamie McCarthy/Getty Images for DKMS Gala/AFP)
Foto 8 dari 8
Priyanka Chopra
DKMS adalah pusat donor sumsum tulang nirlaba internasional dengan pernyataan misi memerangi kanker dan kelainan darah lainnya. (Theo Wargo/Getty Images/AFP)