Sempat Dihentikan Akibat Cuaca Buruk, Senegal Bungkam Polandia di Penyisihan Grup D Piala Dunia U-17 2023

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 14 Nov 2023, 19:35 WIB
Diterbitkan 14 Nov 2023 19:35 WIB
Senegal Bungkam Polandia di Penyisihan Grup D Piala Dunia FIFA U-17 2023
Meski laga sempat dihentikan, Senegal berhasil membungkam Polandia dengan skor telak 4-1. Laga kedua tim dilangsungkan di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Selasa, 14 November 2023. Permainan terbuka dan saling serang diperagakan sejak menit-menit awal pertandingan.
Foto 1 dari 7
Senegal Bungkam Polandia di Penyisihan Grup D Piala Dunia FIFA U-17 2023
Pemain Senegal, Idrissa Gueye merayakan golnya ke gawang Polandia pada laga lanjutan penyisihan Grup D Piala Dunia FIFA U-17 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Selasa, 14 November 2023. (AP Photo/Achmad Ibrahim)
Foto 2 dari 7
Senegal Bungkam Polandia di Penyisihan Grup D Piala Dunia FIFA U-17 2023
Senegal berhasil membungkam Polandia dengan skor telak 4-1. (AP Photo/Achmad Ibrahim)
Foto 3 dari 7
Senegal Bungkam Polandia di Penyisihan Grup D Piala Dunia FIFA U-17 2023
Laga Senegal melawan Polandia sempat dihentikan sementara akibat cuaca buruk di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Selasa, 14 November 2023. (AP Photo/Achmad Ibrahim)
Foto 4 dari 7
Senegal Bungkam Polandia di Penyisihan Grup D Piala Dunia FIFA U-17 2023
Pertandingan dihentikan pada menit ke-18, akibat banyaknya sambaran petir di sekitar stadion. (AP Photo/Achmad Ibrahim)
Foto 5 dari 7
Senegal Bungkam Polandia di Penyisihan Grup D Piala Dunia FIFA U-17 2023
Laga dilanjutkan setelah dihentikan selama sekitar 50 menit. (AP Photo/Achmad Ibrahim)
Foto 6 dari 7
Senegal Bungkam Polandia di Penyisihan Grup D Piala Dunia FIFA U-17 2023
Senegal membuka keunggulan atas Polandia melalui aksi Idrissa Gueye yang memanfaatkan umpan Yaya Dieme. (AP Photo/Achmad Ibrahim)
Foto 7 dari 7
Senegal Bungkam Polandia di Penyisihan Grup D Piala Dunia FIFA U-17 2023
Permainan terbuka dan saling serang diperagakan sejak menit-menit awal pertandingan. (AP Photo/Achmad Ibrahim)