HEADLINE HARI INI
Mantan Ibu Negara Amerika Serikat Rosalynn Carter Disemayamkan di Georgia
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4666311/original/024987900_1701164885-20231128-Rosalynn-Carter-AP-1.jpg)
Rosalynn Carter
Jenazah mantan ibu negara Amerika Serikat (AS) Rosalynn Carter disemayamkan di Georgia untuk memberi kesempatan bagi warga AS menyampaikan penghormatan kepada perempuan yang oleh suaminya, mantan Presiden AS Jimmy Carter, disebut perpanjangan diri saya.
Foto 1 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4666311/original/024987900_1701164885-20231128-Rosalynn-Carter-AP-1.jpg)
Rosalynn Carter
Seorang penjaga kehormatan Patroli Negara Bagian Georgia berdiri saat masyarakat memberikan penghormatan kepada mantan ibu negara Rosalynn Carter di Perpustakaan dan Museum Kepresidenan Jimmy Carter, Atlanta, Georgia, Amerika Serikat (AS), Senin (27/11/2023). Rosalynn Carter meninggal dunia pada 19 November 2023 di usia 96 tahun. (AP Photo/Brynn Anderson, Pool)
Foto 2 dari 8
Foto 3 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4666342/original/055326800_1701165518-20231128-Rosalynn-Carter-AP-3.jpg)
Rosalynn Carter
Rosalynn Carter meninggal tak lama setelah menjalani perawatan di rumahnya di Plains, Georgia, didampingi suaminya, seorang Demokrat yang memberikan istrinya suara yang penting selama masa kepresidenannya dari tahun 1977-1981 dan mendukung advokasinya dalam bidang kesehatan mental. (AP Photo/Brynn Anderson, Pool)
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4666343/original/043285800_1701165519-20231128-Rosalynn-Carter-AP-4.jpg)
Rosalynn Carter
Keluarganya dan anggota serta mantan anggota keamanan Dinas Rahasia AS ikut dalam iring-iringan mobil jenazah pada Senin pagi ke Kompleks Ilmu Pengetahuan dan Kesehatan Rosalynn Carter di Georgia Southwestern State University di Americus, Georgia, di mana karangan bunga diletakkan. (AP Photo/Brynn Anderson, Pool)
Foto 5 dari 8
Foto 6 dari 8
Foto 7 dari 8
Foto 8 dari 8
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Potret Akrab Irish Bella, Dhini Aminarti dan Nadzira Shafa, Kangen Liburan Bareng
-
Berita Foto Hadir di Sidang Thom Lembong, Anies Baswedan Beri Dukungan Moril
-
Berita Foto Kasus Korupsi Impor Gula, Thomas Lembong Jalani Sidang Pembacaan Dakwaan
-
Berita Foto Gaya Jordi Onsu Pakai Jubah Gamis dan Sorban, Antusias Sambut Ramadan 2025
Tag Terkait