Uji Coba Water Screen Menyambut Perayaan Tahun Baru 2024 di Bundaran HI

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 31 Des 2023, 12:00 WIB
Diterbitkan 31 Des 2023 12:00 WIB
Persiapan malam tahun baru Bundaran HI
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menggelar perayaan malam tahun baru 2024 di Bundaran HI pada Minggu (31/12), dengan menampilkan pertunjukan water screen, atraksi drone, dan video mapping.
Foto 1 dari 6
Persiapan malam tahun baru Bundaran HI
Pengendara melintas dekat water screen yang sedang di uji coba untuk perayaan malam tahun baru di Bundaran HI, Jakarta, Sabtu (30/12/2023). (merdeka.com/Imam Buhori)
Foto 2 dari 6
Persiapan malam tahun baru Bundaran HI
Pemprov DKI Jakarta menggelar perayaan malam tahun baru 2024 di Bundaran HI dengan menampilkan pertunjukan water screen, atraksi drone, dan video mapping. (merdeka.com/Imam Buhori)
Foto 3 dari 6
Persiapan malam tahun baru Bundaran HI
Water screen itu menampilkan beragam budaya yang ada di Indonesia dan juga destinasi wisata. (merdeka.com/Imam Buhori)
Foto 4 dari 6
Persiapan malam tahun baru Bundaran HI
Pengguna jalan yang melintas pun banyak yang mengabadikan momen tersebut. (merdeka.com/Imam Buhori)
Foto 5 dari 6
Persiapan malam tahun baru Bundaran HI
Pengendara melintas dekat water screen yang sedang di uji coba untuk perayaan malam tahun baru di Bundaran HI, Jakarta, Sabtu (30/12/2023). (merdeka.com/Imam Buhori)
Foto 6 dari 6
Persiapan malam tahun baru Bundaran HI
Warga menyaksikan water screen yang sedang di uji coba untuk perayaan malam tahun baru di Bundaran HI, Jakarta, Sabtu (30/12/2023). (merdeka.com/Imam Buhori)