HEADLINE HARI INI
Momen Ketiga Capres-Cawapres Pemilu 2024 Hadiri Paku Integritas di Gedung KPK
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4718986/original/010310900_1705498760-20240117-Capres_Cawapres_Hadiri_PAKU_Integritas_di_KPK-ANG_1_.jpg)
Ketiga Capres-Cawapres Pemilu 2024 Hadiri Paku Integritas di Gedung KPK
Ketiga pasang Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden pada Pemilu 2024 menghadiri Paku Integritas di Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta. Paku Integritas merupakan sebuah acara yang digagas KPK dalam Penguatan Antikorupsi Untuk Penyelenggara Negara Berintegritas. Dalam acara tersebut, para Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden akan menyampaikan komitmen mereka dalam pemberantasan korupsi.
Foto 1 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4718986/original/010310900_1705498760-20240117-Capres_Cawapres_Hadiri_PAKU_Integritas_di_KPK-ANG_1_.jpg)
Ketiga Capres-Cawapres Pemilu 2024 Hadiri Paku Integritas di Gedung KPK
Pasangan Capres dan Cawapres nomor urut 1, Anies Baswedan-Muhaimin iskandar saat tiba dalam acara Paku Integritas penguatan antikorupsi untuk calon presiden dan wakil presiden 2024 di Gedung Merah Putih, Jakarta, Rabu (17/1/2024). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 2 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4718987/original/017591500_1705498761-20240117-Capres_Cawapres_Hadiri_PAKU_Integritas_di_KPK-ANG_2_.jpg)
Ketiga Capres-Cawapres Pemilu 2024 Hadiri Paku Integritas di Gedung KPK
Pasangan Capres dan Cawapres nomor urut 2, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka saat tiba dalam acara Paku Integritas penguatan antikorupsi untuk calon presiden dan wakil presiden 2024 di Gedung Merah Putih, Jakarta, Rabu (17/1/2024). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 3 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4718988/original/057999800_1705498762-20240117-Capres_Cawapres_Hadiri_PAKU_Integritas_di_KPK-ANG_3_.jpg)
Ketiga Capres-Cawapres Pemilu 2024 Hadiri Paku Integritas di Gedung KPK
Pasangan Capres dan Cawapres nomor urut 3, Ganjar Pranowo-Mahfud Md saat tiba dalam acara Paku Integritas penguatan antikorupsi untuk calon presiden dan wakil presiden 2024 di Gedung Merah Putih, Jakarta, (17/1/2024). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
Foto 5 dari 6
Foto 6 dari 6
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Presiden Prabowo Terima Kunjungan Resmi Perdana Menteri Republik Fiji
-
Berita Foto Jumlah Korban Terus Bertambah, Serangan Udara Israel Hantam Gedung Sekolah di Gaza
-
Berita Foto Bank Indonesia Revisi Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi RI 2025
-
Berita Foto Progres Konstruksi MRT Jakarta Fase 2A CP201 Capai 84,45 Persen
Tag Terkait