Jelang Formula 1 GP China 2024, Begini Aktivitas Tim dan Pembalap di Sirkuit Shanghai

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 18 Apr 2024, 17:47 WIB
Diterbitkan 18 Apr 2024, 18:00 WIB
Melihat Persiapan Tim dan Pembalap Jelang Formula 1 GP China 2024
Akhir pekan nanti, balapan Formula 1 akan berlangsung di Sirkuit Shanghai China. GP China akan berlangsung pada 19-21 April 2024. F1 GP China 2024 akan menghadirkan sesi Sprint Race. Ini menjadi Sprint Race dari enam yang dijadwalkan tahun ini. Berikut foto-foto yang memperlihatkan aktivitas pembalap dan tim jelang GP China 2024.
Foto 1 dari 9
Melihat Persiapan Tim dan Pembalap Jelang Formula 1 GP China 2024
Para mekanik melakukan latihan pit stop dengan mobil pembalap Mercedes asal Inggris, Lewis Hamilton di Shanghai pada 18 April 2024. (Pedro PARDO/AFP)
Foto 2 dari 9
Melihat Persiapan Tim dan Pembalap Jelang Formula 1 GP China 2024
Seorang mekanik bekerja di bawah mobil pembalap Red Bull Racing asal Belanda, Max Verstappen di Shanghai pada 18 April 2024. (GREG BAKER/AFP)
Foto 3 dari 9
Melihat Persiapan Tim dan Pembalap Jelang Formula 1 GP China 2024
Para mekanik berlatih pit stop dengan mobil pembalap Aston Martin asal Kanada, Lance Stroll di Shanghai pada 18 April 2024. (GREG BAKER/AFP)
Foto 4 dari 9
Melihat Persiapan Tim dan Pembalap Jelang Formula 1 GP China 2024
Teknisi pembalap Mercedes asal Inggris, Lewis Hamilton, terlihat bekerja di paddock di sirkuit Internasional Shanghai pada 18 April 2024. (Hector RETAMAL/AFP)
Foto 5 dari 9
Melihat Persiapan Tim dan Pembalap Jelang Formula 1 GP China 2024
Teknisi pembalap Ferrari asal Spanyol, Carlos Sainz Jr, terlihat bekerja di paddock di sirkuit Internasional Shanghai pada 18 April 2024. (Hector RETAMAL/AFP)
Foto 6 dari 9
Melihat Persiapan Tim dan Pembalap Jelang Formula 1 GP China 2024
Seorang mekanik RB menyiapkan ban di sirkuit Internasional Shanghai menjelang Grand Prix Formula Satu Tiongkok di Shanghai pada 18 April 2024. (Pedro Pardo/AFP)
Foto 7 dari 9
Melihat Persiapan Tim dan Pembalap Jelang Formula 1 GP China 2024
Para mekanik mendorong mobil pembalap Ferrari asal Spanyol, Carlos Sainz, saat mereka berlatih pit stop di Shanghai pada 18 April 2024. (GREG BAKER/AFP)
Foto 8 dari 9
Melihat Persiapan Tim dan Pembalap Jelang Formula 1 GP China 2024
Pembalap Aston Martin asal Spanyol, Fernando Alonso (kanan) memberikan tanda tangan kepada seorang penggemar di paddock di sirkuit Shanghai International pada 18 April 2024. (Hector RETAMAL/AFP)
Foto 9 dari 9
Melihat Persiapan Tim dan Pembalap Jelang Formula 1 GP China 2024
Pembalap Monegasque Ferrari, Charles Leclerc (kiri) bersepeda di Sirkuit Shanghai International pada 18 April 2024. (Pedro PARDO/AFP)