HEADLINE HARI INI
Dua Gol Merih Demiral Antar Turki Melaju ke Perempat Final Euro 2024
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4881556/original/029392300_1719965867-20240703-Austria_vs_Turki-AFP_1.jpg)
Dua gol Merih Demiral Antar Turki Melaju ke Delapan Besar Euro 2024
Merih Demiral menjadi pahlawan kemenangan untuk timnas Turki. Dua golnya pada pertandingan melawan Austria di babak 16 Besar Euro 2024 mengantar Turki melaju ke babak Delapan Besar Euro 2024. Turki sukses melenggang ke perempat final Euro 2024 usai membungkam Austria 2-1. Di babak delapan besar Euro 2024, Turki akan berhadapan dengan Belanda.
Foto 1 dari 9
Foto 2 dari 9
Foto 3 dari 9
Foto 4 dari 9
Berita Terkait
Foto 5 dari 9
Foto 6 dari 9
Foto 7 dari 9
Foto 8 dari 9
Foto 9 dari 9
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
More News
-
Berita Foto Foto Medina Dina dan Enzy Storia Jepretan Gading Marten, Kenang Momen di Paris
-
Berita Foto Jelang Idul Fitri, Permintaan Parcel Mulai Meningkat
-
Berita Foto Usai Tersungkur, OJK Terapkan Kebijakan Buyback Saham Tanpa RUPS
-
Berita Foto Perempat Final UEFA Nations League: Timnas Jerman Bersiap Ladeni Italia
Tag Terkait