HEADLINE HARI INI
Lolos ke Semifinal, Gregoria Mariska Tunjung Jaga Asa Medali Olimpiade Paris 2024
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4908534/original/095671800_1722682755-20240803-Gregoria_Mriska_Tunjung-AFP_1.jpg)
Lolos ke Semifinal, Gregoria Mariska Tunjung Jaga Asa Medali Olimpiade Paris 2024
Gregoria Mariska Tunjung berhasil mengalahkan Ratchanok Intanon dua set langsung (25-23 dan 21-9). Kemenangan atas Ratchanok Intanon sekaligus mengantar Gregoria Mariska Tunjung berlaga di semifinal bulu tangkis tunggal putri selama Olimpiade Paris 2024. Laga Gregoria Mariska Tunjung melawan Ratchanok Intanon berlangsung ketat dan sengit. Beberapa kali Gregoria Mariska Tunjung jatuh bangun sebelum merebut tiket semifinal Olimpiade Paris 2024.
Foto 1 dari 9
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4908534/original/095671800_1722682755-20240803-Gregoria_Mriska_Tunjung-AFP_1.jpg)
Lolos ke Semifinal, Gregoria Mariska Tunjung Jaga Asa Medali Olimpiade Paris 2024
Pebulutangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung merayakan kemenangan atas Ratchanok Intanon dari Thailand dalam pertandingan perempat final bulu tangkis tunggal putri selama Olimpiade Paris 2024 di Porte de la Chapelle Arena, Paris, 3 Agustus 2024. (Luis TATO/AFP)
Foto 2 dari 9
Foto 3 dari 9
Foto 4 dari 9
Berita Terkait
Foto 5 dari 9
Foto 6 dari 9
Foto 7 dari 9
Foto 8 dari 9
Foto 9 dari 9
More News
-
Berita Foto Tak Kunjung Kelar, Seperti Ini Suasana Sekitar Proyek Galian di Kawasan Cikini
-
Berita Foto Pemotretan Keluarga Fairuz A Rafiq dan Sonny Septian, Wajah Anak-anaknya Curi Perhatian
-
Berita Foto Khidmat, Pelaksanaan Misa Kamis Putih di Gereja Katedral Jakarta
-
Berita Foto Tri Hari Suci Paskah, Personel Kepolisian Jaga Ketat Gereja Katedral Jakarta
Tag Terkait