Rafael Nadal Mundur dari US Open

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 08 Agu 2024, 10:05 WIB
Diterbitkan 08 Agu 2024 10:05 WIB
Rafael Nadal
Rafael Nadal tidak akan berpartisipasi dalam kejuaraan US Open atau AS Terbuka. Pada Kamis (8/8), Nadal mengumumkan di media sosial bahwa ia tidak akan mengikuti turnamen yang dimulai pada 26 Agustus ini.
Foto 1 dari 5
Rafael Nadal
Juara Grand Slam 22 kali Rafel Nadal mengatakan tidak akan berkompetisi di US Open karena khawatir tidak dapat memberikan penampilan yang terbaik. (Miguel MEDINA / AFP)
Foto 2 dari 5
Rafael Nadal
Pada Kamis (8/8/2024), Nadal mengumumkan di media sosial bahwa ia tidak akan mengikuti turnamen yang dimulai pada 26 Agustus ini. (OSCAR DEL POZO / AFP)
Foto 3 dari 5
Rafael Nadal
Nadal, juara US Open empat kali, mengatakan turnamen berikutnya yang akan dia ikuti adalah Laver Cup bulan depan di Berlin. (PAU BARRENA / AFP)
Foto 4 dari 5
Rafael Nadal
Gagal di US Open akan menandai absennya yang keenam dalam tujuh turnamen Grand Slam terakhir, satu-satunya pengecualian adalah tersingkirnya dia di babak pertama French Open tahun ini. (Patrick HAMILTON / AFP)
Foto 5 dari 5
Rafael Nadal
Gelar Grand Slam terakhir Nadal ada di French Open 2022. Dia terakhir kali merebut gelar US Open pada 2029 tetapi kini akan melewatkan empat dari lima US Open terakhir, kecuali perjalannya hingga babak keempat pada 2022. (Glyn KIRK / AFP)