Setahun Agresi Militer Israel, Kedubes Amerika Serikat di Jakarta Diserbu Pengunjuk Rasa Pro Palestina

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 06 Okt 2024, 14:00 WIB
Diterbitkan 06 Okt 2024 14:00 WIB
Setahun Serangan Israel di Gaza, Kedubes Amerika Serikat Diserbu Pengunjuk Rasa Pro Palestina
Ratusan orang melakukan aksi unjuk rasa mendukung Palestina di Gaza, di luar Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta, Minggu, 6 Oktober 2024. Pengunjuk rasa menuntut segera dihentikannya agresi militer Israel di Gaza. Unjuk rasa sekaligus memperingati satu tahun serangan Israel Gaza. Hampir satu tahun agresi militer Israel di Palestina, hampir 42.000 warga Palestina tewas dan 96.910 lainnya terluka. Diantara korban tersebut, setidaknya 16.456 jiwa adalah anak-anak dan lebih dari 11.000 perempuan.
Foto 1 dari 6
Setahun Agresi Militer Israel, Kedubes Amerika Serikat di Jakarta Diserbu Pengunjuk Rasa Pro Palestina
Seorang pengunjuk rasa berdoa dalam sebuah aksi unjuk rasa mendukung Palestina di Gaza, di luar Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta, Minggu, 6 Oktober 2024. (AP Photo/Dita Alangkara)
Foto 2 dari 6
Setahun Agresi Militer Israel, Kedubes Amerika Serikat di Jakarta Diserbu Pengunjuk Rasa Pro Palestina
Pengunjuk rasa menuntut segera dihentikannya serangan Israel di Gaza. (AP Photo/Dita Alangkara)
Foto 3 dari 6
Setahun Agresi Militer Israel, Kedubes Amerika Serikat di Jakarta Diserbu Pengunjuk Rasa Pro Palestina
Unjuk rasa sekaligus memperingati satu tahun serangan Israel Gaza. (AP Photo/Dita Alangkara)
Foto 4 dari 6
Setahun Agresi Militer Israel, Kedubes Amerika Serikat di Jakarta Diserbu Pengunjuk Rasa Pro Palestina
Konflik antara Palestina dan Israel di Gaza memuncak pada 7 Oktober 2023 lalu. (AP Photo/Dita Alangkara)
Foto 5 dari 6
Setahun Agresi Militer Israel, Kedubes Amerika Serikat di Jakarta Diserbu Pengunjuk Rasa Pro Palestina
Hampir satu tahun agresi militer Israel di Palestina, hampir 42.000 warga Palestina tewas dan 96.910 lainnya terluka. (AP Photo/Dita Alangkara)
Foto 6 dari 6
Setahun Agresi Militer Israel, Kedubes Amerika Serikat di Jakarta Diserbu Pengunjuk Rasa Pro Palestina
Diantara korban tersebut, setidaknya 16.456 jiwa adalah anak-anak dan lebih dari 11.000 perempuan. (AP Photo/Dita Alangkara)