HEADLINE HARI INI
Stop Steward, Cristiano Ronaldo Beri Kesempatan Suporter Berswafoto
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4967557/original/079720800_1728796208-20241013-Suporter_Ronaldo-AFP_1.jpg)
Stop Steward, Cristiano Ronaldo Beri Kesempatan Suporter Berswafoto
Salah satu penonton yang menyaksikan laga antara Polandia melawan Portugal menginvasi lapangan stadion PGE Narodowy, Warsawa, pada Sabtu 12 Oktober 2024 atau Minggu (13/10/2024) dini hari WIB. Suporter tersebut hendak berswafoto dengan pemain bintang Portugal, Cristiano Ronaldo. Momen tersebut terjadi pada menit ke-63, ketika Cristiano Ronaldo akan meninggalkan lapangan. Diketahui, pada menit ke-63, Cristiano Ronaldo ditarik keluar lapangan dan digantikan oleh Diogo Jota. Laga tersebut dimenangkan Portugal dengan skor 3-1.
Foto 1 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4967557/original/079720800_1728796208-20241013-Suporter_Ronaldo-AFP_1.jpg)
Stop Steward, Cristiano Ronaldo Beri Kesempatan Suporter Berswafoto
Seorang steward berlari untuk mengusir salah satu suporter yang masuk ke lapangan untuk berswafoto dengan pemain bintang, Cristiano Ronaldo selama pertandingan sepak bola UEFA Nations League 2024/2025, Liga A Grup A1 Polandia vs Portugal di Stadion PGE Narodowy, Warsawa, Polandia pada Sabtu 12 Oktober 2024 atau Minggu (13/10/2024) dini hari WIB. (Sergei GAPON/AFP)
Foto 2 dari 6
Foto 3 dari 6
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
Foto 5 dari 6
Foto 6 dari 6
More News
-
Berita Foto Dukung Timnas Indonesia, Puluhan Ribu Suporter Padati SUGBK
-
Berita Foto Potret Bukber Kocak Geng Motor The Prediksi dan Bedain, Ada Saja yang Bikin Ngakak
-
Berita Foto Potret Felicya Angelista Reuni Sahabat Lama, Kompak Pakai Seragam SMA
-
Berita Foto Insiden Sinkhole di Seoul, Satu Orang Tewas
Tag Terkait