HEADLINE HARI INI
Gudang Tua di Pinggiran Beirut Disulap Jadi Lokasi Pengungsian Pekerja Migran
Sekelompok sukarelawan mengubah sebuah gudang tak terpakai menjadi lokasi penampungan pengungsi bagi para pekerja migran Afrika di Lebanon. Mereka terpaksa mengungsi untuk menghindari pemboman Israel di Lebanon selatan. Organisasi Internasional untuk Migrasi (IOM) menyebut ada sekitar 170.000 pekerja migran di Lebanon. Kebanyakan dari mereka adalah perempuan asal Kenya, Ethiopia, Sudan, Sri Lanka dan Bangladesh.
Foto 1 dari 7
Foto 2 dari 7
Foto 3 dari 7
Foto 4 dari 7
Berita Terkait
Foto 5 dari 7
Foto 6 dari 7
Foto 7 dari 7
More News
Tag Terkait
- Rekomendasi