Tim Kesehatan Indobatt Bantu Operasi Warga Ettaibeh

oleh Wawan Isab Rubiyanto, diperbarui 09 Jan 2015, 11:34 WIB
Diterbitkan 05 Jul 2012, 07:52 WIB
120704bindobatt3.jpg
Foto 1 dari 4
120704bindobatt3.jpg
Citizen6, Lebanon: Peristiwa tersebut sempat membuat panik keluarga korban, karena saat dibawa ke rumah sakit Husada Indobatt, korban sempat tidak sadarkan diri. Operasi luka sepanjang lima cm ini dilaksanakan selama 15 menit. (Pengirim: Badarudin Bakri)
Foto 2 dari 4
120704bindobatt2.jpg
Citizen6, Lebanon: Menurut keterangan keluarga korban, luka robek di kepala disebabkan karena tertimpa semen cor yang sudah mengeras saat merperbaiki atap rumahnya. (Pengirim: Badarudin Bakri)
Foto 3 dari 4
120704bindobatt1.jpg
Citizen6, Lebanon: Tim Kesehatan Satgas Batalyon Mekanis TNI Konga XXIII-F/UNIFIL (Indobatt), mengoperasi luka kepala yang dialami Mr. Abdullah warga Ettaibeh, Lebanon Selatan, Selasa (3/7). (Pengirim: Badarudin Bakri)