HEADLINE HARI INI
Pemilu AS 2024 Digelar Hari Ini, Intip Persiapan di Tempat Pemungutan Suara
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4991279/original/069861700_1730769790-20241105-Pemilu_AS-AFP_1.jpg)
Pemilu AS 2024 Digelar Hari Ini, Intip Persiapan di Tempat Pemungutan Suara
Amerika Serikat (AS) akan menggelar pemilihan presiden pada Selasa 5 November 2024 waktu setempat. Dua kandidat kuat bersaing ketat dalam Pemilihan Presiden Amerika Serikat 2024. Mantan Presiden, Donald Trump akan berhadapan dengan Wakil Presiden AS, Kamala Harris. Untuk diketahui, sistem pemilu di Amerika Serikat memiliki cara tersendiri karena menggunakan suara elektoral atau electoral college, bukan menggunakan suara nasional terbanyak untuk memilih presiden.
Foto 1 dari 7
Foto 2 dari 7
Foto 3 dari 7
Foto 4 dari 7
Berita Terkait
Foto 5 dari 7
Foto 6 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4991284/original/045614900_1730769795-20241105-Pemilu_AS-AFP_6.jpg)
Pemilu AS 2024 Digelar Hari Ini, Intip Persiapan di Tempat Pemungutan Suara
Electoral college atau suara elektoral merupakan sekelompok orang yang bertugas mewakili tiap negara bagian di AS untuk memilih presiden dan wakil presiden saat pemilu berlangsung. Umumnya, anggota electoral college terdiri dari petinggi negara, tokoh berpengaruh, atau sosok yang berafiliasi dengan calon presiden dan wakil presiden AS. (Allison Joyce/AFP)
Foto 7 dari 7
More News
-
Berita Foto Melihat Proses Daur Ulang Pakaian Bekas Menjadi Barang Siap Pakai
-
Berita Foto Potret Gisel dan Ibunda Nikmati Musim Semi di Korea, Jalani Masa Pemulihan Oplas
-
Berita Foto Produsen Tahu Tempe Keluhkan Kenaikan Harga Kedelai Impor
-
Berita Foto Tahan Imbang Bayern Munchen, Inter Milan Melaju ke Semifinal Liga Champions 2024/2025
Tag Terkait