Berlangsung Malam Hari, Grand Prix Formula 1 Las Vegas Punya Tantangan dan Karakter Tersendiri

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 22 Nov 2024, 13:26 WIB
Diterbitkan 22 Nov 2024, 13:30 WIB
Berlangsung Malam Hari, Grand Prix Formula 1 Las Vegas Punya Tantangan Tersendiri
Balap Formula 1 GP Las Vegas 2024 akan digelar di Sirkuit Las Vegas Strip, Nevada, pada 22-24 November 2024. Sirkuit Las Vegas Grand Prix 2024 adalah sirkuit jalanan yang mengitari kawasan pusat kota Las Vegas. Memiliki lintasan sepanjang 6.12 kilometer, trek ini menawarkan tantangan teknis bagi para pembalap untuk bisa mencapai kecepatan tinggi. Karakteristik unik dari balapan Formula 1 GP Las Vegas 2024 adalah balapan yang akan berlangsung pada malam hari akan semakin menarik dengan latar belakang pancaran cahaya lampu gedung-gedung di Las Vegas.
Foto 1 dari 8
Berlangsung Malam Hari, Grand Prix Formula 1 Las Vegas Punya Tantangan dan Karakter Tersendiri
Pembalap Alpine asal Prancis, Esteban Ocon saat sesi latihan pertama Grand Prix Formula 1 Las Vegas pada 21 November 2024 di Las Vegas, Nevada. (Frederic J. Brown/AFP)
Foto 2 dari 8
Berlangsung Malam Hari, Grand Prix Formula 1 Las Vegas Punya Tantangan dan Karakter Tersendiri
Balap Formula 1 GP Las Vegas 2024 akan digelar di Sirkuit Las Vegas Strip, Nevada, pada 22-24 November 2024. Tampak dalam foto, Charles Leclerc dari Monako mengemudikan Ferrari SF-24 di lintasan saat latihan menjelang Grand Prix F1 Las Vegas di Sirkuit Las Vegas Strip pada 21 November 2024 di Las Vegas, Nevada. (CLIVE MASON/Getty Images North America/Getty Images via AFP)
Foto 3 dari 8
Berlangsung Malam Hari, Grand Prix Formula 1 Las Vegas Punya Tantangan dan Karakter Tersendiri
Formula 1 GP Las Vegas menjadi salah satu dari tigas seri balap yang digelar di Negeri Paman Sam selain GP Miami dan Amerika Serikat. Tampak dalam foto, pembalap Ferrari asal Spanyol, Carlos Sainz Jr keluar dari garasi saat sesi latihan pertama untuk Grand Prix Formula 1 Las Vegas pada 21 November 2024 di Las Vegas, Nevada. (Patrick T. Fallon/AFP)
Foto 4 dari 8
Berlangsung Malam Hari, Grand Prix Formula 1 Las Vegas Punya Tantangan dan Karakter Tersendiri
GP Las Vegas baru masuk ke kalender Formula 1 pada musim 2023. Tampak dalam foto, pembalap Red Bull Racing asal Belanda, Max Verstappen duduk di garasi selama sesi latihan pertama untuk Grand Prix Formula 1Las Vegas pada 21 November 2024, di Las Vegas, Nevada. (Patrick T. Fallon/AFP)
Foto 5 dari 8
Berlangsung Malam Hari, Grand Prix Formula 1 Las Vegas Punya Tantangan dan Karakter Tersendiri
Formula 1 GP Las Vegas memiliki tantangan pada permukaan lintasan dan balapan yang akan berlangsung pada malam hari. Tampak dalam foto, pembalap Inggris dari Mercedes, Lewis Hamilton didorong kembali ke garasi mobilnya saat sesi latihan pertama untuk Grand Prix Formula 1 Las Vegas pada 21 November 2024, di Las Vegas, Nevada. (Patrick T. Fallon/AFP)
Foto 6 dari 8
Berlangsung Malam Hari, Grand Prix Formula 1 Las Vegas Punya Tantangan dan Karakter Tersendiri
Grand Prix Las Vegas menjadi ujian ketahanan tersendiri bagi tim F1. Tampak dalam foto, pembalap McLaren asal Inggris, Lando Norris melakukan pit stop saat sesi latihan pertama Grand Prix Formula 1 Las Vegas pada 21 November 2024 di Las Vegas, Nevada. (Patrick T. Fallon/AFP)
Foto 7 dari 8
Berlangsung Malam Hari, Grand Prix Formula 1 Las Vegas Punya Tantangan dan Karakter Tersendiri
Lintasan lurus panjang mendominasi sirkuit Las Vegas diprediksi akan sedikit menyulitkan pembalap untuk mempertahankan suhu ban. Tampak dalam foto, Charles Leclerc dari Monako mengemudikan Ferrari SF-24 di lintasan saat latihan menjelang Grand Prix F1 Las Vegas di Sirkuit Las Vegas Strip pada 21 November 2024 di Las Vegas, Nevada. (Chris Graythen/Getty Images North America/Getty Images via AFP)
Foto 8 dari 8
Berlangsung Malam Hari, Grand Prix Formula 1 Las Vegas Punya Tantangan dan Karakter Tersendiri
Max Verstappen dari Belanda dan Oracle Red Bull Racing bersiap untuk mengemudi di garasi selama latihan menjelang Grand Prix F1 Las Vegas di Sirkuit Las Vegas Strip pada 21 November 2024 di Las Vegas, Nevada. (Mark Thompson/Getty Images/AFP)