Resmi Diluncurkan, Intip Tampilan Gagah dan Mewah Hyundai Ioniq 9

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 22 Nov 2024, 15:23 WIB
Diterbitkan 22 Nov 2024, 15:00 WIB
Resmi Diluncurkan, Intip Tampilan Gagah dan Mewah Hyundai Ioniq 9
Hyundai Motor Company resmi memperkenalkan mobil listrik terbarunya, yakni Ioniq 9. Hyundai Ioniq 9 digadang-gadang sebagai mobil ramah lingkungan dengan kapasitas penumpang yang lebih besar. Tampilan Hyundai Ioniq 9 terlihat lebih besar dan panjang. Hyundai Ioniq 9 memiliki konfigurasi bangku sebanyak tiga baris dengan panjang 5.060 mm, lebar 1.980 mm, tinggi 1.790 mm, serta jarak sumbu roda 3.130 mm. Hyundai Ioniq 9 memiliki kapasitas baterai hingga 110,3 kWh yang diklaim dapat menempuh jarak hingga 620 km. Hyundai Ioniq 9 juga mengkalim hanya membutuhkan waktu sekitar 24 menit untuk pengisian baterai dari 10 persen ke 80 persen dengan pengisi daya 350 kW.
Foto 1 dari 6
Resmi Diluncurkan, Intip Tampilan Gagah dan Mewah Hyundai Ioniq 9
Hyundai IONIQ 9—kendaraan SUV berteknologi listrik tiga baris—saat diperkenalkan dalam pameran mobil AutoMobility LA 2024 di Los Angeles Convention Center pada tanggal 21 November 2024. (Robyn Beck/AFP)
Foto 2 dari 6
Resmi Diluncurkan, Intip Tampilan Gagah dan Mewah Hyundai Ioniq 9
Hyundai Motor Company resmi memperkenalkan mobil listrik terbarunya, yakni Ioniq 9. (Robyn Beck/AFP)
Foto 3 dari 6
Resmi Diluncurkan, Intip Tampilan Gagah dan Mewah Hyundai Ioniq 9
Kali ini, Hyundai menawarkan Ioniq 9 yang digadang-gadang sebagai mobil ramah lingkungan dengan kapasitas penumpang yang lebih besar. (Robyn Beck/AFP)
Foto 4 dari 6
Resmi Diluncurkan, Intip Tampilan Gagah dan Mewah Hyundai Ioniq 9
Tampilan Hyundai Ioniq 9 terlihat lebih besar dan panjang. Hyundai Ioniq 9 memiliki konfigurasi bangku sebanyak tiga baris. (Robyn Beck/AFP)
Foto 5 dari 6
Resmi Diluncurkan, Intip Tampilan Gagah dan Mewah Hyundai Ioniq 9
Hyundai Ioniq 9 memiliki dimensi yang cukup besar dengan panjang 5.060 mm, lebar 1.980 mm, tinggi 1.790 mm, serta jarak sumbu roda 3.130 mm. (Robyn Beck/AFP)
Foto 6 dari 6
Resmi Diluncurkan, Intip Tampilan Gagah dan Mewah Hyundai Ioniq 9
Dengan kapasitas baterai hingga 110,3 kWh, Hyundai Ioniq 9 diklaim dapat menempuh jarak hingga 620 km. Hyundai Ioniq 9 juga mengkalim hanya membutuhkan waktu sekitar 24 menit untuk pengisian baterai dari 10 persen ke 80 persen dengan pengisi daya 350 kW. (Robyn Beck/AFP)