Kinerja Desk Pencegahan Korupsi, Selamatkan Kerugian Negara Rp6,7 Triliun dalam Tiga Bulan
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5074898/original/070145600_1735806886-20250102-Rakor-HER_1.jpg)
Kinerja Desk Pencegahan Korupsi, Selamatkan Uang Negara Rp6,7 Triliun dalam Tiga Bulan
Menko Polkam Budi Gunawan mengungkapkan capaian kerja Desk Koordinasi Pencegahan Korupsi dan Perbaikan Tata Kelola, dan Desk Koordinasi Peningkatan Penerimaan Devisa Negara telah menyelamatkan kerugian negara hingga Rp 6,7 triliun hanya dalam waktu tiga bulan. Jaksa Agung ST Burhanuddin turut memaparkan hasil kerja dari periode 20 Oktober hingga 31 Desember 2024. Saat ini, pihaknya menangani 236 penyidikan baru, 331 perkara penyidikan, 356 penuntutan, dan 327 eksekusi. Jaksa Agung ST Burhanuddin juga menyoroti kasus korupsi pada sektor pertambangan timah yang menyebabkan kerusakan lingkungan besar-besaran. Untuk diketahui, Desk Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi baru dibentuk pada Oktober 2024. Leading sector untuk desk ini, yakni Jaksa Agung ST Burhanuddin.
Foto 1 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5074898/original/070145600_1735806886-20250102-Rakor-HER_1.jpg)
Kinerja Desk Pencegahan Korupsi, Selamatkan Kerugian Negara Rp6,7 Triliun dalam Tiga Bulan
Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam) Budi Gunawan (kanan) bersama Jaksa Agung ST Burhanuddin saat menyampaikan keterangan terkait Capaian Kerja Desk Koordinasi Pencegahan Korupsi dan Perbaikan Tata Kelola, dan Desk Koordinasi Peningkatan Penerimaan Devisa Negara di Gedung Kejaksaan Agung RI, Jakarta, Kamis (2/1/2025). (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 2 dari 7
Foto 3 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5074900/original/055056000_1735806887-20250102-Rakor-HER_3.jpg)
Kinerja Desk Pencegahan Korupsi, Selamatkan Kerugian Negara Rp6,7 Triliun dalam Tiga Bulan
Jaksa Agung ST Burhanuddin turut memaparkan hasil kerja dari periode 20 Oktober hingga 31 Desember 2024. Saat ini, pihaknya menangani 236 penyidikan baru, 331 perkara penyidikan, 356 penuntutan, dan 327 eksekusi. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 4 dari 7
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5074901/original/093903900_1735806887-20250102-Rakor-HER_4.jpg)
Kinerja Desk Pencegahan Korupsi, Selamatkan Kerugian Negara Rp6,7 Triliun dalam Tiga Bulan
Menko Polkam Budi Gunawan juga mengatakan, Desk Pencegahan Korupsi akan fokus pada pemulihan aset korupsi di luar negeri untuk mendukung pembangunan nasional serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 5 dari 7
Foto 6 dari 7
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5074903/original/069661400_1735806888-20250102-Rakor-HER_5.jpg)
Kinerja Desk Pencegahan Korupsi, Selamatkan Kerugian Negara Rp6,7 Triliun dalam Tiga Bulan
Sebelumnya, Presiden Prabowo Subianto memberikan arahan kepada seluruh anggota desk penegakan hukum tindak pidana korupsi, agar tegas dalam menjalankan tugas dan tanpa ragu-ragu. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Foto 7 dari 7
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Ribuan Pendukung Sambut Pembebasan Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol
-
Berita Foto Aksi Unjuk Rasa Warnai Peringatan Hari Perempuan Internasional
-
Berita Foto Gaya Annisa Pohan Pakai Jilbab Syar'i, Jadi Inspirasi Outfit Kajian
-
Berita Foto Potret Rendi Jhon dengan Warna Rambut Baru, Suami Glenca Chysara Makin Fresh
Tag Terkait