HEADLINE HARI INI
Hasil Derby Madrid, Los Blancos Menang Tipis 2-1
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5150929/original/023812900_1741128387-20250305-Real_Madrid_vs_Atl_Madrid-AFP_1.jpg)
Hasil Derby Madrid, Los Blancos Menang Tipis
Bermain ketat dan sengit, Real Madrid sukses mengandaskan Atletico Madrid dengan skor 2-1. Laga baru berjalan empat menit, Real Madrid unggul 1-0 setelah sepakan melengkung Rodrygo berhasil merobek jala gawang Jan Oblak. Atletico baru bisa menyamakan kedudukan di menit ke-32. Tembakan keras Julian Alvarez sukses menghujam gawang Real Madrid yang dikawal Thibaut Courtois. Di babak kedua, intensitas permainan kedua tim meningkat. Pada menit ke-55, aksi Brahim Diaz berhasil memperdaya barisan pemain belakang Atletico Madrid. Real Madrid unggul 2-1. Hingga akhir pertandingan leg pertama 16 besar Liga Champions 2024/2025 usai, Real Madrid unggul 2-1 atas Atletico. Laga leg kedua akan digelar di markas Atletico Madrid pada pekan depan.
Foto 1 dari 9
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5150929/original/023812900_1741128387-20250305-Real_Madrid_vs_Atl_Madrid-AFP_1.jpg)
Hasil Derby Madrid, Los Blancos Menang Tipis
Penyerang Real Madrid, Brahim Diaz melompat ke tribun penonton setelah mencetak gol kedua bagi timnya pada pertandingan leg pertama 16 besar Liga Champions 2024/2025 melawan Atletico de Madrid di stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 4 Maret 2025 waktu setempat atau Rabu (5/3/2025) dini hari WIB. (Thomas COEX/AFP)
Foto 2 dari 9
Foto 3 dari 9
Foto 4 dari 9
Berita Terkait
Foto 5 dari 9
Foto 6 dari 9
Foto 7 dari 9
Foto 8 dari 9
Foto 9 dari 9
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Banjir Bekasi, Sejumlah Ruas Jalan Lumpuh
-
Berita Foto Potret Aksi Panggung Memukau Lisa BLACKPINK di Oscar 2025, Bawakan Lagu James Bond
-
Berita Foto Stadion Patriot Chandrabhaga Bekasi Kebanjiran, Laga Persija vs PSIS Ditunda
-
Berita Foto Potret Perayaan 3 Bulan Baby Hagia Anak Jessica Iskandar, Hangat Bareng Keluarga
Tag Terkait