Sejumlah penumpang berada di atap gerbong Kereta Rel Listrik ekonomi tujuan Bogor-Jakarta di Stasiun Manggarai, Jakarta Selatan, Senin (5/12). Kurangnya gerbong serta tidak adanya penindakan tegas terhadap penumpang yang melanggar menyebabkan penumpang masih memenuhi atap gerbong transportasi massal tersebut.(Antara)

oleh agung.binarko, diperbarui 16 Feb 2016, 10:54 WIB
Diterbitkan 05 Des 2011, 14:26 WIB
111205bfoto-kereta-b.jpg
Sejumlah penumpang berada di atap gerbong Kereta Rel Listrik ekonomi tujuan Bogor-Jakarta di Stasiun Manggarai, Jakarta Selatan, Senin (5/12). Kurangnya gerbong serta tidak adanya penindakan tegas terhadap penumpang yang melanggar menyebabkan penumpang masih memenuhi atap gerbong transportasi massal tersebut.(Antara)
Foto 1 dari 1
111205bfoto-kereta-b.jpg