3 Judul Suara Hati Istri di Indosiar yang Paling Bikin Menyayat Hati

Saksikan episode lengkap sinetron Suara Hati Istri di Vidio.

oleh Herfianto diperbarui 14 Jul 2020, 18:20 WIB
Diterbitkan 14 Jul 2020, 18:20 WIB
Suara Hati Istri
FTV Suara Hati Istri hadir setiap hari di Indosiar, mulai Senin (15/6/2020) setiap pukul 19.30 WIB

Liputan6.com, Jakarta - Suara Hati Istri merupakan program FTV yang tayang di Indosiar. Kini, FTV Suara Hati Istri sedang menjadi kesukaan para penikmat layar kaca.

Selain itu, FTV Suara Hati Istri sendiri sekarang menjadi tontonan nomor 1 di Indosiar yang dikemas dengan alur cerita berbeda dalam setiap episodenya.

FTV yang menayangkan episode perdananya pada tahun 2019 ini memiliki cerita yang bisa bikin baper. Bahkan beberapa judulnya dianggap sebagai FTV yang sukses membuat penontonnya sedih.

Penasaran kan judul Suara Hati Istri apa saja? Yuk, langsung intip ulasan berikut ini dan jangan lupa jika ingin menyaksikan episode lengkap Suara Hati Istri bisa disaksikan di Vidio dengan cara klik tautan ini.

1. Suami Hanya Mau Bersama Saat Suka, Bukan Dalam Susah

Fandy memilih mencampakkan Hana Istrinya dan lebih memilih Mila demi hidup senang, daripada hidup dengan Hana.

2. Untuk Apa Aku Dinikahi, Kalau Hanya Disakiti?

Nana akan segera melahirkan bayinya ditemani Aji suaminya, ditengah perjalanan mengalami musibah kecelakaan sehingga suami Nana meninggal.

3. Aku Sungguh Tak Menyangka Kalau Aku Adalah Istri Kedua

Pertemuan tak sengaja Andre dan Rina membuat keduanya jatuh hati, padahal Andre sudah memiliki istri bernama Wulan.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya