Liputan6.com, Jakarta - Isu perselingkuhan Reza Arap semakin kencang berhembus. Hanya saja, hingga saat ini masih belum diketahui secara pasti siapa perempuan yang menjadi selingkuhan Reza Arap.
Wendy Walters memang tak menyebut secara blak-blakan bahwa suaminya itu selingkuh. Namun ada beberapa hal yang seakan membenarkan gosip tersebut.
Salah satunya adalah saat menilik ke Instagram Wendy Walters yang saat ini sudah tidak ada lagi potret-potret kebersamaannya dengan Reza Arap. Ya, Wendy Walters menghapus semua potret salah satu personel Weird Genius itu kecuali satu foto yaitu foto pernikahan mereka.
Penyanyi Rossa merespons rumor yang menyebutkan bila dirinya merupakan orang ketiga dalam hubungan Reza Arap Oktovian dan Wendy Walters, Selasa (20/9/2022).
Berganti Caption
Satu foto itu pun sudah beberapa kali berganti caption. Awalnya, unggahan itu menuliskan keterangan "21.02.2021," yang merupakan tanggal pernikahan mereka disertai dengan ikon hati berwarna merah.
Namun belakangan caption tersebut berganti menjadi "F**k Around?" disertai emoji badut.
Trauma
Tak lama setelahnya, caption di potret tersebut kembali berubah. Kali ini Wendy Walters menambahkan keterangan yang membahas mengenai trauma.
"F**k Around? Thank you for the trauma," tulis Wendy Walters.
Dukungan Warganet
Sontak, unggahan Wendy Walters yang berganti caption itu langsung dibanjiri komentar-komentar dari warganet. Mereka kompak memberikan semangat kepada Wendy di tengah masalah yang sedang dihadapinya ini.
"Ngikuti kalian dari awal, semangat Wen, lu terlalu lebih lebih baik untuk dia👍🏻 btw bini gua sampe nangis karna sebegitu gak terimanya dia lu dijahatin🥲," tulis @anjalesmana11.
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2913252/original/006053400_1568693352-WhatsApp_Image_2019-09-17_at_10.57.35_AM.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4160798/original/079359000_1663319947-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5328715/original/062401300_1756265175-Cek_Fakta_Tidak_Benar_Ini_Link_Pendaftaran__56_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5314823/original/093868900_1755142083-Cek_Fakta_Tidak_Benar_Ini_Link_Pendaftaran__48_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3339000/original/026154500_1609646680-135739987_377417696892006_8931124481270149575_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4165541/original/052032800_1663728714-wendy_reza.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4165542/original/000101400_1663728715-Jepretan_Layar_2022-09-21_pada_09.37.59.jpg)

:strip_icc()/kly-media-production/medias/2890028/original/025015600_1566479471-Infografis_7_gelagat_pria_ketika_selingkuh_via_ponsel.jpg)