Liputan6.com, Jakarta - Jawa Timur mencatat tambahan pasien meninggal karena Corona COVID-19 sebanyak 49 orang pada Selasa, 8 Desember 2020. Total pasien meninggal karena Corona COVID-19 di Jawa Timur mencapai 4.667 jiwa.
Tambahan harian pasien meninggal karena Corona COVID-19 di Jawa Timur termasuk tertinggi di Indonesia. Diikuti DKI Jakarta sebanyak 21 orang dan Sumatera Barat sebanyak sembilan orang.
Demikian total pasien meninggal karena COVID-19 di Jawa Timur termasuk tertinggi di Indonesia yang mencapai 4.667 orang, diikuti DKI Jakarta sebanyak 2.846 jiwa dan Jawa Tengah 2.476 jiwa.
Advertisement
Sementara itu, kasus positif Corona COVID-19 bertambah 542 orang di Jawa Timur. Total kasus positif COVID-19 di Jawa Timur mencapai 66.099 orang Tambahan harian pasien positif COVID-19 di Jawa Timur termasuk terbanyak keempat di Indonesia.
DKI Jakarta mencatat tambahan harian kasus positif COVID-19 sebanyak 1.194 orang, diikuti Jawa Tengah sebanyak 768 orang, Jawa Barat 731 dan Jawa Timur 542 orang.
Selain itu, pasien sembuh dari Corona COVID-19 bertambah 529 orang di Jawa Timur. Total pasien sembuh dari Corona COVID-19 mencapai 57.739 orang. Tambahan harian pasien sembuh dari Corona COVID-19 di Jawa Timur termasuk terbanyak ketiga di Indonesia.
DKI Jakarta mencatat tambahan harian pasien sembuh dari Corona COVID-19 mencapai 1.189 orang, diikuti Jawa Barat sebanyak 742 orang, dan Jawa Timur sebanyak 529 orang.
** #IngatPesanIbu
Pakai Masker, Cuci Tangan Pakai Sabun, Jaga Jarak dan Hindari Kerumunan.
Selalu Jaga Kesehatan, Jangan Sampai Tertular dan Jaga Keluarga Kita.
Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini
Penyebaran virus corona COVID-19 di Jawa Timur menunjukkan tren perlambatan. Hal itu terbukti dengan penambahan pasien positif yang menurun. 19 pasien positif corona Covid-19 dinyatakan sembuh.
Perkembangan COVID-19 di Indonesia pada 8 Desember 2020
Jumlah pemeriksaan spesimen sebanyak 52.819. Dari pemeriksaan spesimen itu didapatkan 5.292 kasus positif Corona COVID-19. Total kasus positif COVID-19 mencapai 586.842 di Indonesia.
Pasien sembuh dari Corona COVID-19 bertambah 4.295 orang. Total pasien sembuh dari Corona COVID-19 mencapai 483.497. Di satu sisi, pasien meninggal karena Corona COVID-19 bertambah 133 orang. Total pasien meninggal karena COVID-19 mencapai 18.000 orang.
Kasus suspek sebanyak 70.450 orang. 508 kabupaten dan kota di 34 provinsi terdampak COVID-19.
Advertisement
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461692/original/009078500_1767429459-Cek_Fakta_Tidak_Benar_Ini_Link_Pendaftaran_-_2026-01-03T151529.802.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460142/original/096008400_1767236844-cpsn_2026.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4143364/original/059306900_1662019531-Pertamina.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4160798/original/079359000_1663319947-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3105784/original/007324500_1587196886-18_April_2020-5_ok.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3290384/original/002336400_1604821802-8_November_2020-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1372665/original/083939200_1476339147-surabaya.jpg)

:strip_icc()/kly-media-production/medias/5454125/original/099230800_1766550476-Lagidiskon__desktop-mobile__356x469_-_Button_Share.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5440993/original/051183300_1765449665-pexels-thirdman-7651922.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5440955/original/025438100_1765448041-pexels-chevanon-302894.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5436532/original/045182500_1765177568-pexels-maksgelatin-4824424.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5436514/original/029918400_1765176856-pexels-ken-tomita-127057-389818.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1429293/original/037383000_1481114577-20161207--Laptop-Acer-Seharga-20-Juta-Jakarta-Angga-Yuniar-01.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5436096/original/000714800_1765162370-pexels-photo-1740919.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4800209/original/049531900_1712900090-shutterstock_2286683503.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5442113/original/056839600_1765528039-Ilustrasi_smartphone__tablet__dan_laptop.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5441514/original/073297500_1765510798-Depositphotos_547538726_L.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5429431/original/070225500_1764586417-pexels-yankrukov-9072212.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5434294/original/022663100_1764921813-Depositphotos_209735730_L.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5424660/original/045643900_1764150556-IMG-20251126-WA0006.jpg)