VIDEO: Banyak Korban Berjatuhan, Warga Ukraina Mengungsi ke Negara Tetangga

Rusia dan Ukraina gagal mempertahankan gencatan senjata untuk memberi kesempatan bagi warga sipil dan korban perang untuk meninggalkan zona pertempuran. Saling lempar tudingan antara kedua pihak tidak terhindarkan menyusul rapuhnya kesepakatan gencatan senjata.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 06 Mar 2022, 13:14 WIB
Diterbitkan 06 Mar 2022, 13:14 WIB

Liputan6.com, Jakarta Rusia dan Ukraina gagal mempertahankan gencatan senjata untuk memberi kesempatan bagi warga sipil dan korban perang untuk meninggalkan zona pertempuran. Saling lempar tudingan antara kedua pihak tidak terhindarkan menyusul rapuhnya kesepakatan gencatan senjata.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya