VIDEO: Istri Presiden ke-4 Abdurrahman Wahid, Sinta Nuriyah dan Ketum PBNU Jenguk David

Dukungan untuk kesembuhan Cristalino David Ozora, korban penganiayaan anak pejabat Direktorat Jenderal Pajak, Rafael Alun Trisambodo terus mengalir. Sinta Nuriyah, istri Presiden Indonesia keempat, Abdurrahman Wahid dan Ketua Umum PBNU, Yahya Staquf datang menjenguk David.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 27 Feb 2023, 13:23 WIB
Diterbitkan 27 Feb 2023, 13:23 WIB

Liputan6.com, Jakarta Dukungan untuk kesembuhan Cristalino David Ozora, korban penganiayaan anak pejabat Direktorat Jenderal Pajak, Rafael Alun Trisambodo terus mengalir. Sinta Nuriyah, istri Presiden Indonesia keempat, Abdurrahman Wahid dan Ketua Umum PBNU, Yahya Staquf datang menjenguk David.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya