VIDEO: Menkes Budi Sebut Anggaran Belanja Kesehatan Selama Ini Tak Efektif untuk Masyarakat

Dalam UU Kesehatan, Pemerintah dan DPR sepakat menghapus anggaran wajib minimal atau mandatory spending di bidang kesehatan sebesar 5 persen dari APBN dan 10 persen dari APBD luar gaji.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 18 Jul 2023, 15:20 WIB
Diterbitkan 18 Jul 2023, 15:20 WIB

Liputan6.com, Jakarta Dalam UU Kesehatan, Pemerintah dan DPR sepakat menghapus anggaran wajib minimal atau mandatory spending di bidang kesehatan sebesar 5 persen dari APBN dan 10 persen dari APBD luar gaji.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya