Gerhana Bulan Total Terlihat Jelas

Gerhana bulan total atau tertutupnya bulan secara menyeluruh tadi malam dapat disaksikan di sebagian wilayah Indonesia. Fenomena alam ini diperingati warga dengan berbagai cara, mulai dari Salat Gerhana hingga mengumandangkan takbir.

Gerhana bulan total atau tertutupnya bulan secara menyeluruh tadi malam dapat disaksikan di sebagian wilayah Indonesia. Fenomena alam ini diperingati warga dengan berbagai cara, mulai dari Salat Gerhana hingga mengumandangkan takbir.