Kawasan Taman Nasional di Jambi Terbakar

Kawasan Hutan di Taman Nasional bukit 12 di desa sungai Ruan, Kabupaten Batanghari Jambi, belum dapat dipadamkan. Luas wilayah yang terbakar menghambat proses pemadaman.