NEWS FLASH: Ahli Antropometri Cek Fisik dan Wajah Firza Husein

Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya mendatangkan ahli antropometri guna menindaklanjuti kasus beredarnya chat mesum

oleh Muhammad Husni Mubarok diperbarui 04 Feb 2017, 13:30 WIB
Diterbitkan 04 Feb 2017, 13:30 WIB

Liputan6.com, Jakarta Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya mendatangkan ahli antropometri guna menindaklanjuti kasus beredarnya chat mesum yang diduga antara tersangka makar Firza Husein dan pemimpin Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya