Kapal Tanker Meledak, Kapten Hilang

oleh Helmi Fithriansyah, diperbarui 29 Mei 2014, 17:54 WIB
Diterbitkan 29 Mei 2014 17:54 WIB
Kapal Tanker Meledak, Kapten Hilang
Sebuah kapal tanker seberat 998 ton meledak di lepas pantai Jepang, Kamis 29 Mei 2014. (AFP PHOTO/Japan Coast Guard)
Foto 1 dari 5
Kapal Tanker Meledak, Kapten Hilang
Kamis 29 Mei 2014, sebuah kapal tanker minyak seberat 998 ton meledak di lepas pantai Jepang. (AFP PHOTO/Japan Coast Guard)
Foto 2 dari 5
Kapal Tanker Meledak, Kapten Hilang
Pasukan penjaga pantai Jepang berusaha memadamkan api di kapal tanker yang meledak di stasiun dekat pantai Prefektur Hyogo, sekitar 450 kilometer barat Tokyo, (29/5/2014). (AFP PHOTO/Japan Coast Guard)
Foto 3 dari 5
Kapal Tanker Meledak, Kapten Hilang
Kondisi bangkai kapal tanker yang meledak di sekitar stasiun dekat pantai Prefektur Hyogo, sekitar 450 kilometer barat Tokyo, (29/5/2014). (AFP PHOTO/Japan Coast Guard)
Foto 4 dari 5
Kapal Tanker Meledak, Kapten Hilang
Tujuh dari delapan awak kapal berhasil diselamatkan dari insiden ledakan yang terjadi di stasiun dekat pantai Prefektur Hyogo, sekitar 450 kilometer barat Tokyo, (29/5/2014). (AFP PHOTO/Japan Coast Guard)
Foto 5 dari 5
Kapal Tanker Meledak, Kapten Hilang
Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe (kanan) menerima penjelasan tentang kapal tanker yang meledak di sekitar stasiun dekat pantai Prefektur Hyogo, sekitar 450 kilometer barat Tokyo, (29/5/2014). (AFP PHOTO/JIJI PRESS)