6 Lubang Misterius yang Mengerikan di Beberapa Negara

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 23 Jan 2017, 11:15 WIB
Diterbitkan 30 Sep 2014, 14:31 WIB
6 Lubang Misterius yang Mengerikan di Beberapa Negara
Fenomena sinkhole muncul di berbagai belahan dunia. Berikut beberapa kejadian longsornya tanah kedalam permukaan bumi : (Istimewa)
Foto 1 dari 6
6 Lubang Misterius yang Mengerikan di Beberapa Negara
Fenomena sinkhole muncul di berbagai belahan dunia. Berikut beberapa kejadian longsornya tanah kedalam permukaan bumi : (Istimewa)
Foto 2 dari 6
6 Lubang Misterius yang Mengerikan di Beberapa Negara
Wolfgang Peter yang tinggal di kota Schmalkalden, Jerman, terbangun jam tiga pagi pada 1 November 2010. Ternyata, setengah garasinya sudah ambles ke bumi sedalam 19,8 meter. (Istimewa)
Foto 3 dari 6
6 Lubang Misterius yang Mengerikan di Beberapa Negara
Sinkhole di Negara Bagian Florida, Amerika Serikat ini terjadi pada 28 February 2013. Lubang tersebut merenggut nyawa seorang pria bernama Jeff Bush yang hingga kini belum ditemukan. (Istimewa)
Foto 4 dari 6
6 Lubang Misterius yang Mengerikan di Beberapa Negara
Lubang dengan lebar sekitar 30 meter muncul di China pada 7 Juni 2012. Seorang lelaki terluka parah karena kejadian ini. (Istimewa)
Foto 5 dari 6
6 Lubang Misterius yang Mengerikan di Beberapa Negara
Sinkhole paling tersohor berada di Ibu Kota Guatemala City, Guatemala. Peristiwa yang terjadi pada 30 Mei 2010 ini menyebabkan sebuah gedung tertelan ke dalam lubang selebar 18,2 meter dengan kedalaman 91,4 meter. (Istimewa)
Foto 6 dari 6
6 Lubang Misterius yang Mengerikan di Beberapa Negara
Sebuah lubang besar muncul di Dukuh Igirpandan RT 06/06, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah. Sinkhole sedalam 15 meter dan memiliki diameter 7 meter ini muncul pada 5 Januari 2013 sekitar 200 meter dari pemukiman warga. (Istimewa)