Din Syamsudin Ingin Ajak Jokowi Bicarakan Konflik Dunia

oleh Liputan6 diperbarui 04 Nov 2014, 19:29 WIB
Diterbitkan 04 Nov 2014 19:29 WIB
Din Syamsudin Ingin Ajak Jokowi Bicarakan Konflik Dunia
Din Syamsudin (kanan) saat konferensi pers terkait World Peace Forum ke-5 di Jakarta, Selasa (4/11/2014). (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Foto 1 dari 4
Din Syamsudin Ingin Ajak Jokowi Bicarakan Konflik Dunia
Din Syamsudin (kanan) saat konferensi pers terkait World Peace Forum ke-5 di Jakarta, Selasa (4/11/2014). (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Foto 2 dari 4
Din Syamsudin Ingin Ajak Jokowi Bicarakan Konflik Dunia
Din Syamsudin (kedua kiri) mengabarkan World Peace Forum ke-5 akan diselenggarakan di Gedung Nusantara 4 DPD RI pada kamis (20/11/2014) mendatang, Jakarta, Selasa (4/11/2014). (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Foto 3 dari 4
Din Syamsudin Ingin Ajak Jokowi Bicarakan Konflik Dunia
Din Syamsudin menjelaskan World Peace Forum ke-5 akan membicarakan mengenai penyelesaian konflik di berbagai dunia, Jakarta, Selasa (4/11/2014). (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Foto 4 dari 4
Din Syamsudin Ingin Ajak Jokowi Bicarakan Konflik Dunia
Dalam World Peace Forum nanti, Ketua PP Muhammadiyah tersebut juga mengundang Presiden Indonesia, Joko Widodo dan Wakil Presiden, Jusuf Kalla, Jakarta, Selasa (4/11/2014). (Liputan6.com/Faizal Fanani)