Menikmati Keindahan Lilin di Festival Birgu

oleh Ferbian Pradolo, diperbarui 13 Feb 2016, 16:29 WIB
Diterbitkan 11 Okt 2015, 14:32 WIB
20151011-Menikmati Keindahan Lilin di Festival Birgu
Sejumlah wisatawan menikmati keindahan lilin - lilin saat digelarnya festival Birgu di Malta, Sabtu (10/10/2015). Selama berlangsungnya festival, tidak diperbolehkan menyalakan lampu dan hanya diterangi oleh berbagai jenis lilin. (REUTERS/Darrin Zammit)
Foto 1 dari 5
20151011-Menikmati Keindahan Lilin di Festival Birgu
Sejumlah wisatawan menikmati keindahan lilin - lilin saat digelarnya festival Birgu di Malta, Sabtu (10/10/2015). Selama berlangsungnya festival, tidak diperbolehkan menyalakan lampu dan hanya diterangi oleh berbagai jenis lilin. (REUTERS/Darrin Zammit)
Foto 2 dari 5
20151011-Menikmati Keindahan Lilin di Festival Birgu
Seorang pria menaiki tangga yang telah dihiasi oleh puluhan lilin saat digelarnya festival Birgu di Malta, Sabtu (10/10/2015). Acara ini berlangsung dari 9 - 11 oktober 2015. (REUTERS/Darrin Zammit)
Foto 3 dari 5
20151011-Menikmati Keindahan Lilin di Festival Birgu
Para wisatawan menikmati keindahan lilin - lilin saat digelarnya festival Birgu di Malta, Sabtu (10/10/2015). Festival ini bertujuan memberikan sentuhan magis terhadap kota yang dulunya merupakan rumah pertama Knights of St John. (REUTERS/Darrin Zammit)
Foto 4 dari 5
20151011-Menikmati Keindahan Lilin di Festival Birgu
Seorang pria sedang menyalakan lilin yang ia hias didalam rumahnya untuk ikut memeriahkan festival Birgu di Malta, Sabtu (10/10/2015). Festival ini merupakan acara tradisional yang digelar setiap tahun. REUTERS/Darrin Zammit)
Foto 5 dari 5
20151011-Menikmati Keindahan Lilin di Festival Birgu
Para wisatawan menikmati keindahan lilin - lilin saat digelarnya festival Birgu di Malta, Sabtu (10/10/2015). Festival ini bertujuan memberikan sentuhan magis terhadap kota yang dulunya merupakan rumah pertama Knights of St John. (REUTERS/Darrin Zammit)