Ilmuwan Inggris Ciptakan Jam Tangan Pendeteksi Penyakit

oleh Satria Yudha Baskara, diperbarui 18 Des 2015, 19:42 WIB
Diterbitkan 18 Des 2015, 19:41 WIB
20151218-Ilmuwan Inggris Ciptakan Jam Tangan Pendeteksi Penyakit
Profesor MIT dan kepala ilmuwan dari pembuatan jam tangan bernama Empatica saat memakai jam buatannya tersebut di Cambridge,Inggris (11/11). Jam ini mampu mendeteksi penyakit yang diderita si pemakai jam tangan. (REUTERS/Brian Snyder)
Foto 1 dari 4
20151218-Ilmuwan Inggris Ciptakan Jam Tangan Pendeteksi Penyakit
Profesor MIT dan kepala ilmuwan dari pembuatan jam tangan bernama Empatica saat memakai jam buatannya tersebut di Cambridge,Inggris (11/11). Jam ini mampu mendeteksi penyakit yang diderita si pemakai jam tangan. (REUTERS/Brian Snyder)
Foto 2 dari 4
20151218-Ilmuwan Inggris Ciptakan Jam Tangan Pendeteksi Penyakit
Rosalind Picard saat menunjukkan jam tangan buatannya di Cambridge,Inggris (11/11). Pertolongan medis yang dilakukan jam tangan ini yaitu mengukur kestabilan emosi, serangan epilepsi , aktivitas tubuh dan waktu tidur yang cukup. (REUTERS/Brian Snyder)
Foto 3 dari 4
20151218-Ilmuwan Inggris Ciptakan Jam Tangan Pendeteksi Penyakit
Profesor MIT dan kepala ilmuwan dari pembuatan jam tangan Empatica, Rosalind Picard mengenakan jam tangan canggihnya di Cambridge,Inggris (11/11). Menurutnya hal ini dapat mengurangi angka kematian akibat terlambatnya penanganan. (REUTERS/Brian Snyder)
Foto 4 dari 4
20151218-Ilmuwan Inggris Ciptakan Jam Tangan Pendeteksi Penyakit
Rosalind Picard saat menunjukkan jam tangan buatannya di Cambridge,Inggris (11/11). Pertolongan medis yang dilakukan jam tangan ini yaitu mengukur kestabilan emosi, serangan epilepsi , aktivitas tubuh dan waktu tidur yang cukup. (REUTERS/Brian Snyder)