Tampil Nyeleneh, Pharrell Williams Kenakan Jaket Wanita

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 29 Feb 2016, 12:48 WIB
Diterbitkan 16 Feb 2016, 20:30 WIB
20160215-Tampil Nyeleneh, Pharrell Williams Kenakan Jaket Wanita-California
Penyanyi yang juga rapper, Pharrell Williams saat tiba di karpet merah ajang bergengsi Grammy Awards 2016 di Los Angeles, Senin (15/2). Pelantun 'Happy' itu mengenakan t-shirt yang dipadu dengan jaket wanita Chanel. (AFP PHOTO/Valerie MACON)
Foto 1 dari 5
20160215-Tampil Nyeleneh, Pharrell Williams Kenakan Jaket Wanita-California
Penyanyi yang juga rapper, Pharrell Williams saat tiba di karpet merah ajang bergengsi Grammy Awards 2016 di Los Angeles, Senin (15/2). Pelantun 'Happy' itu mengenakan t-shirt yang dipadu dengan jaket wanita Chanel. (AFP PHOTO/Valerie MACON)
Foto 2 dari 5
20160215-Tampil Nyeleneh, Pharrell Williams Kenakan Jaket Wanita-California
Pharrell Williams dan istrinya, Helen Lasichanh, berpose di karpet merah Grammy Awards 2016 di Los Angeles, Senin (15/2). Rapper 42 tahun itu mengenakan jeans beraksen sobekan dipadukan jaket coklat tak berkerah. (Jason Merritt/Getty Images for NARAS/AFP)
Foto 3 dari 5
20160215-Tampil Nyeleneh, Pharrell Williams Kenakan Jaket Wanita-California
Pharrell Williams dan istrinya, Helen Lasichanh, berpose di karpet merah Grammy Awards 2016 di Los Angeles, Senin (15/2). Sang istri juga tampil modis dalam balutan mini dress putih bergaris. (Larry Busacca/Getty Images for NARAS/AFP)
Foto 4 dari 5
20160215-Tampil Nyeleneh, Pharrell Williams Kenakan Jaket Wanita-California
Pharrell Williams ketika berpose di karpet merah Grammy Awards 2016 di Los Angeles, Senin (15/2). Dalam ajang bergengsi itu, Pharrell juga menarik perhatian dengan rambut cepaknya yang kini berwarna coklat terang. (AFP PHOTO/Valerie MACON)
Foto 5 dari 5
20160215-Tampil Nyeleneh, Pharrell Williams Kenakan Jaket Wanita-California
(Ki-ka) Musisi George Clinton , penyanyi Taylor Swift dan Pharrell Williams terlihat berbincang ketika menghadiri ajang bergengsi Grammy Awards 2016 di Staples Center, Los Angeles, , Senin (15/2). (Larry Busacca/Getty Images for NARAS/AFP)