Ngeri, Hewan Ternak Berubah Menjadi Bangkai Akibat El Nino

oleh Satria Yudha Baskara, diperbarui 08 Apr 2016, 16:26 WIB
Diterbitkan 08 Apr 2016 16:26 WIB
20160408-Ngeri, Hewan Ternak Berubah Menjadi Bangkai Akibat El Nino
Seorang pria melihat bangkai hewan akibat terkena dampak El Nino di kota Hargeysa selatan, Somalia, (7/4). El Nino merupakan gejala penyimpangan cuaca yang mengakibatkan panas yang berkelanjutan hingga mengalami kekeringan. (REUTERS / Feisal Omar)
Foto 1 dari 4
20160408-Ngeri, Hewan Ternak Berubah Menjadi Bangkai Akibat El Nino
Seorang pria melihat bangkai hewan akibat terkena dampak El Nino di kota Hargeysa selatan, Somalia, (7/4). El Nino merupakan gejala penyimpangan cuaca yang mengakibatkan panas yang berkelanjutan hingga mengalami kekeringan. (REUTERS / Feisal Omar)
Foto 2 dari 4
20160408-Ngeri, Hewan Ternak Berubah Menjadi Bangkai Akibat El Nino
Bangkai ternak tampak di padang pasir daerah kota Hargeysa selatan, Somalia, (7/4).Berkurangnya volume air membuat sejumlah hewan ternak mati. (REUTERS / Feisal Omar)
Foto 3 dari 4
20160408-Ngeri, Hewan Ternak Berubah Menjadi Bangkai Akibat El Nino
Bangkai ternak tampak di padang pasir daerah kota Hargeysa selatan, Somalia, (7/4). Dampak El Nino diperkirakan akan masih berlanjut pada 2016 ini. (REUTERS / Feisal Omar)
Foto 4 dari 4
20160408-Ngeri, Hewan Ternak Berubah Menjadi Bangkai Akibat El Nino
Hewan ternak tampak kurus kering akibat berkurangnya volume air di kota Hargeysa selatan, Somalia, (7/4). El Nino merupakan gejala penyimpangan cuaca yang mengakibatkan panas yang berkelanjutan hingga mengalami kekeringan. (REUTERS / Feisal Omar)