Jembatan Runtuh Tersapu Banjir, 22 Orang Hanyut

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 04 Agu 2016, 08:28 WIB
Diterbitkan 04 Agu 2016 08:28 WIB
20160803-Jembatan Runtuh Tersapu Banjir, 22 Orang Hanyut-India
Salah satu dari dua jembatan utama yang menghubungkan kota Mumbai dengan negara bagian Goa di barat India runtuh di atas Sungai Savitri.
Foto 1 dari 4
20160803-Jembatan Runtuh Tersapu Banjir, 22 Orang Hanyut-India
Salah satu dari dua jembatan utama yang menghubungkan kota Mumbai dengan negara bagian Goa di barat India runtuh di atas Sungai Savitri, Rabu (3/8). Dua bus yang membawa sedikitnya 22 penumpang terjun ke sungai berarus deras akibat hujan lebat. (AFP)
Foto 2 dari 4
20160803-Jembatan Runtuh Tersapu Banjir, 22 Orang Hanyut-India
Kondisi jembatan jalan raya yang runtuh akibat derasnya aliran sungai Savitri yang sedang meluap di barat India, Rabu (3/8). Jembatan jalan raya tersebut menghubungkan kota Mumbai dengan negara bagian Goa. (AFP)
Foto 3 dari 4
20160803-Jembatan Runtuh Tersapu Banjir, 22 Orang Hanyut-India
Anggota pasukan pertahanan India terlihat dari helikopter di lokasi jembatan utama yang runtuh akibat derasnya aliran sungai Savitri yang sedang meluap di barat India, Rabu (3/8). Dua bus yang membawa sedikitnya 22 penumpang terjun ke sungai itu. (AFP)
Foto 4 dari 4
20160803-Jembatan Runtuh Tersapu Banjir, 22 Orang Hanyut-India
Sejumlah orang berkumpul di lokasi jembatan jalan raya yang runtuh akibat derasnya aliran sungai Savitri yang sedang meluap di barat India, Rabu (3/8). Jembatan jalan raya tersebut menghubungkan kota Mumbai dengan negara bagian Goa. (AFP)