Bareng Keluarga, Ahok Mencoblos di TPS 54

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 19 Apr 2017, 08:36 WIB
Diterbitkan 19 Apr 2017 08:36 WIB
20170419-Ahok Nyoblos Bareng Keluarga di TPS 54-Fanani
Calon Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok mendatangi Tempat Pemungutan Suara (TPS) 54 di kawasan Pantai Mutiara Indah,
Foto 1 dari 6
20170419-Ahok Nyoblos Bareng Keluarga di TPS 54-Fanani
Calon gubernur DKI, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) bersama istri, Veronica Tan dan anaknya Nicholas Sean menunjukkan tinta pada jarinya usai mencoblos pada Pilkada DKI putaran kedua di TPS 54, Pluit, Jakarta Utara, Rabu (19/4). (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Foto 2 dari 6
20170419-Ahok Nyoblos Bareng Keluarga di TPS 54-Fanani
Calon gubernur DKI, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mendatangi Tempat Pemungutan Suara (TPS)54 di Pantai Mutiara, Pluit, Jakarta Utara, Rabu (19/4). Di TPS ini Ahok akan memberikan hak suaranya dalam Pilkada DKI putaran kedua (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Foto 3 dari 6
20170419-Ahok Nyoblos Bareng Keluarga di TPS 54-Fanani
Calon gubernur DKI, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) bersama istri, Veronica Tan dan anaknya Nicholas Sean menunjukkan surat suara sebelum mencoblos pada Pilkada DKI putaran kedua di TPS 54 di Pluit, Jakarta Utara, Rabu (19/4). (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Foto 4 dari 6
20170419-Ahok Nyoblos Bareng Keluarga di TPS 54-Fanani
Calon gubernur DKI nomor urut 2, Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok bersama sang istri, Veronica Tan berada di bilik suara untuk mencoblos pada Pilkada DKI 2017 putaran kedua di Pantai Mutiara, Pluit, Jakarta Utara, Rabu (19/4). (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Foto 5 dari 6
20170419-Ahok Nyoblos Bareng Keluarga di TPS 54-Fanani
Calon gubernur DKI, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) bersama istri, Veronica Tan dan anaknya Nicholas Sean menunjukkan surat suara sebelum memasukkan ke kotak suara pada Pilkada DKI 2017 di TPS 54, Pluit, Jakarta, Rabu (19/4). (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Foto 6 dari 6
20170419-Ahok Nyoblos Bareng Keluarga di TPS 54-Fanani
Calon gubernur DKI, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) bersama istri, Veronica Tan dan anaknya Nicholas Sean memasukkan surat suara setelah mencoblos pada Pilkada DKI 2017 putaran kedua di TPS 54, Pluit, Jakarta Utara, Rabu (19/4). (Liputan6.com/Faizal Fanani)