Singapura Gelar Pameran Futuristik

oleh Nasuri, diperbarui 18 Mei 2017, 21:00 WIB
Diterbitkan 18 Mei 2017 21:00 WIB
Singapura Gelar Pameran Futuristik
Sebuah instalasi seni oleh Agatha Haines berjudul Transfigurasi ditampilkan di museum Art Science, Singapura, Kamis (18/5).
Foto 1 dari 5
Singapura Gelar Pameran Futuristik
Sebuah instalasi seni oleh Agatha Haines berjudul Transfigurasi ditampilkan di museum Art Science, Singapura, Kamis (18/5). Pameran futuristik ini adalah karya dari 40 lebih seniman internasional, ilmuwan, teknolog dan desainer (AFP FOTO / ROSLAN RAHMAN)
Foto 2 dari 5
Singapura Gelar Pameran Futuristik
Instalasi seni oleh Marc Owens berjudul "Avatar Machine 2010" ditampilkan di museum Art Science, Singapura, Kamis (18/5). Pameran futuristik ini adalah karya dari 40 lebih seniman internasional, ilmuwan, teknolog dan desainer (AFP FOTO / ROSLAN RAHMAN)
Foto 3 dari 5
Singapura Gelar Pameran Futuristik
Instalasi seni oleh Sophie Barata berjudul "Wooden Arm with Secret Compartments" dipajang di museum Art Science, Singapura, Kamis (18/5). Pameran futuristik ini adalah karya dari 40 lebih seniman internasional. (AFP FOTO / ROSLAN RAHMAN)
Foto 4 dari 5
Singapura Gelar Pameran Futuristik
Pengunjung berinteraksi dengan instalasi robot humanoid "Nadine" yang dibuat oleh Nadia Thalmann di museum Art Science, Singapura, Kamis (18/5). (AFP FOTO / ROSLAN RAHMAN)
Foto 5 dari 5
Singapura Gelar Pameran Futuristik
Pengunjung melihat instalasi seni oleh Agatha Haines berjudul Transfigurasi ditampilkan di museum Art Science, Singapura, Kamis (18/5). Pameran futuristik ini adalah karya dari 40 lebih seniman internasional. (AFP FOTO / ROSLAN RAHMAN)