Cara Pria Pakistan Siasati Cuaca Panas Saat Ramadan

oleh Nasuri, diperbarui 05 Jun 2017, 21:00 WIB
Diterbitkan 05 Jun 2017 21:00 WIB
Cara Pria Pakistan Siasati Cuaca Panas Saat Ramadan
Sejumlah pria bermain di sungai saat siang hari saat Ramadan di Islamabad, Pakistan, Senin (5/6).
Foto 1 dari 5
Cara Pria Pakistan Siasati Cuaca Panas Saat Ramadan
Sejumlah pria bermain di sungai saat siang hari saat Ramadan di Islamabad, Pakistan, Senin (5/6). Suhu di Pakistan pada siang hari mencapai 43 derajat celcius. (AFP PHOTO / AAMIR QURESHI)
Foto 2 dari 5
Cara Pria Pakistan Siasati Cuaca Panas Saat Ramadan
Pakistan menjadi salah satu negara yang paling sering dilanda panas ekstrem saat Ramadan, Islamabad, Pakistan, Senin (5/6). Bahkan tahun sebelumnya, ratusan orang meninggal karena cuaca panas ekstrem di Pakistan. (AFP PHOTO / AAMIR QURESHI)
Foto 3 dari 5
Cara Pria Pakistan Siasati Cuaca Panas Saat Ramadan
Tahun 2015 ulama Pakistan pernah membuat fatwa membolehkan warga muslim Pakistan untuk membatalkan puasa karena panas ekstrem, Islamabad, Pakistan, Senin (5/6). (AFP PHOTO / AAMIR QURESHI)
Foto 4 dari 5
Cara Pria Pakistan Siasati Cuaca Panas Saat Ramadan
Mandi di sungai menjadi pilihan warga Pakistan untuk mendinginkan tubuh saat suhu di siang hari mencapai 43 derajat celcius, Islamabad, Pakistan, Senin (5/6). (AFP PHOTO / AAMIR QURESHI)
Foto 5 dari 5
Cara Pria Pakistan Siasati Cuaca Panas Saat Ramadan
Sejumlah pria bermain di sungai saat siang hari saat Ramadan di Islamabad, Pakistan, Senin (5/6). Suhu di Pakistan pada siang hari mencapai 43 derajat celcius. (AFP PHOTO / AAMIR QURESHI)